Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Dua Jenis Proses Produksi berdasarkan Arus Produksinya
11 Maret 2023 13:51 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Dua jenis proses produksi dapat dibedakan menurut arus produksinya yang berupa produksi terus-menerus dan terputus-putus. Mengutip jurnal Analisis Pengendalian Proses Produksi untuk Meningkatkan Kualitas Porduk pada CV. Cok Konfeksi di Denpasar oleh Budiartami dan Wijaya, produksi merupakan kegiatan mentransformasikan input menjadi output
ADVERTISEMENT
Pengertian lain dari produksi ialah kegiatan menghasilkan barang atau jasa, dan kegiatan lain yang menunjang usaha untuk menghasilkan produk tersebut.
Agar lebih jelas, berikut Berita Bisnis jabarkan dua jenis proses produksi yang telah sedikit disinggung sebelumnya.
Dua Jenis Proses Produksi
Jenis proses produksi dibagi menjadi dua, yakni proses produksi terus menerus dan proses produksi teputus. Berikut penjelasannya masing-masing
1. Proses Produksi Terus Menerus
Mengutip skripsi Penyeimbangan Lini Proses Produksi Seat Cover Menggunakan Metode RPW dan Simulasi Arena oleh Sulun, proses produksi terus menerus atau proses produksi continuous adalah proses produksi yang memiliki pola atau urutan proses yang tidak berubah-ubah dalam kegiatannya.
Pola proses produksi ini akan selalu sama dari waktu ke waktu dan umumnya barang yang dihasilkan adalah produk standar. Maksud dari produk standar adalah variasi produknya relatif lebih kecil dibanding hasil produksinya.
ADVERTISEMENT
Ciri ciri Proses Produksi Terus Menerus
Merujuk skripsi Analisis Pengendalian Proses Produksi untuk Meningkatkan Kualitas Produk pada Perusahaan PT. Batik dan Liris Sukoharjo oleh Setiawati dan Djalal, produksi continuous memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
2. Proses Produksi Terputus
Mengutip skripsi Penyeimbangan Lini Proses Produksi Seat Cover Menggunakan Metode RPW dan Simulasi Arena oleh Sulun, proses produksi terputus-putus atau proses produksi intermiten adalah proses produksi yang memiliki beberapa pola atau urutan proses produksi.
ADVERTISEMENT
Pola proses produksi yang digunakan biasanya tidak selalu sama atau berubah-ubah. Variasi produk yang dihasilkan relatif lebih besar atau banyak dibanding jumlah produksi yang dihasilkan.
Ciri-ciri Proses Produksi Berjeda
Merujuk skripsi Analisis Pengendalian Proses Produksi untuk Meningkatkan Kualitas Produk pada Perusahaan PT. Batik dan Liris Sukoharjo oleh Setiawati dan Djalal, berikut ciri-ciri dari proses produksi intermiten:
Demikian dua jenis proses produksi yang dibagi berdasarkan proses produksi terus-menurusa dan berjeda atau intermiten. Semoga bermanfaat.
ADVERTISEMENT
(MQ)