Konten dari Pengguna

Kode Area PLN Tangerang dan Daerah Lain

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
16 November 2022 15:22 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kode area PLN Tangerang. Foto: Dok. PLN Singkawang
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kode area PLN Tangerang. Foto: Dok. PLN Singkawang
ADVERTISEMENT
Kode area PLN Tangerang atau kode area tempat tinggal perlu diketahui oleh setiap pelanggan PLN yang berkedudukan di Kota atau Kabupaten Tangerang. Kode tersebut digunakan untuk menghubungi call center PLN ketika aliran listrik di rumah mengalami kendala.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari laman resmi PLN, nomor call center PLN adalah 123. Nomor ini bisa dihubungi lewat telepon dan ponsel. Namun jika ingin menghubunginya lewat ponsel, kamu harus memasukkan kode area di depan angka 123.
Sebagai contoh, jika tinggal di daerah Yogyakarta, kamu dapat memasukkan kode area (0274) 123 saat menghubungi PLN. Lantas, berapa kode area PLN Tangerang? Simak jawaban selengkapnya di bawah ini!

Kode Area PLN Tangerang dan Daerah Lainnya

Ilustrasi Kode area PLN Tangerang. Foto: Unsplash
Bagi warga Tangerang, kamu wajib mengetahui dan mencatat kode area PLN Tangerang. Dengan begitu, jika memiliki pertanyaan tentang layanan PLN kamu bisa menghubunginya langsung tanpa perlu datang ke kantor cabang. Selain itu, dengan nomor tersebut kamu juga bisa mengajukan laporan mengenai kendala listrik yang terjadi.
ADVERTISEMENT
Sebenarnya untuk mengetahui kode area PLN Tangerang dan daerah lain cukup mudah, yakni dengan mengetikkan kata kunci ‘Kode Area (Nama Wilayah)’ di kolom pencarian Google.
Namun, Berita Bisnis juga sudah rangkum kode area telepon untuk beberapa wilayah di Indonesia yang disadur dari berbagai sumber, salah satunya www.unkris.ac.id.
Silakan catat kode PLN di atas sesuai area wilayah tempat tinggal saat ini. Setiap kode area tersebut diikuti dengan nomor call center PLN di nomor 123. Perlu diingat layanan tersebut tidak gratis alias dikenakan biaya pulsa. Untuk itu pastikan pulsa ponsel kamu mencukupi.
ADVERTISEMENT

Contact Center PLN Selain 123

Jika memiliki pertanyaan seputar layanan PLN atau ingin melaporan kendala, kamu bisa menghubungi PLN secara gratis. Caranya, melalui Instagram, Twitter, Facebook, email hingga datang langsung ke kantor PLN. Dikutip dari www.web.pln.co.id, berikut daftar contact center PLN:
Selain lewat metode online, kamu juga bisa datang langsung ke kantor cabang PLN sesuai daerah. Kantor layanan PLN ini bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan berbagai informasi dan bantuan mengenai layanan listrik PLN. Berikut alamat kantor PLN di Jabodetabek:
Kantor PLN Pusat
Kantor PLN Banten
ADVERTISEMENT
Kantor PLN Tangerang Selatan
Kantor PLN Bogor
Kantor PLN Depok
Kantor PLN Bekasi
(ZHR)