Konten dari Pengguna

Syarat WHV Australia dan Cara Pengajuan Visa

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
26 Januari 2024 17:05 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi WHV Australia. Foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi WHV Australia. Foto: Pexels
ADVERTISEMENT
Working & Holiday Visa (WHV) Australia merupakan salah satu jenis visa yang diperuntukkan untuk orang-orang yang ingin ke Australia dengan tujuan bekerja dan berlibur. Dengan memiliki visa ini memungkinkan seseorang untuk tinggal di Australia selama 12 bulan sejak memasuki negara tersebut.
ADVERTISEMENT
Dalam proses pengajuannya, seseorang harus memenuhi persyaratan supaya permohonan visanya disetujui. Berikut ini adalah penjelasan lebih lengkap mengenai syarat WHV Australia dan cara pengajuannya secara online.

Mengenal Working & Holiday Visa (WHV) Australia

Ilustrasi WHV Australia. Foto: Unsplash
WHV atau visa bekerja dan berlibur tergolong ke dalam subclass 462. Visa ini memiliki masa berlaku selama 12 bulan. Selama waktu tersebut, mereka bisa pergi dan masuk kembali ke negara Australia sesering yang diinginkan.
Akan tetapi, begitu visa diaktifkan, visa tidak dapat diperpanjang. Artinya, jika seseorang menghabiskan satu bulan di tempat lain, waktu tersebut tidak akan ditambahkan ke lamanya waktu yang berlaku untuk visa.
Ketentuan lainnya bagi pemegang visa ini adalah tidak diperbolehkan untuk bekerja untuk jangka waktu lebih dari 6 bulan maupun belajar atau mengikuti pelatihan selama lebih dari 4 bulan.
ADVERTISEMENT

Syarat WHV Australia

Ilustrasi syarat WHV Australia. Foto: Unsplash
Untuk bisa mengajukan pembuatan visa WHV, seseorang perlu memenuhi berbagai persyaratan dan melengkapi dokumen yang diperlukan.
Mengutip dari laman indonesia.embassy.gov.au, berikut ini adalah sejumlah persyaratan yang harus dipenuhi oleh pemohon visa:
ADVERTISEMENT
Sebagaimana yang dikutip dari laman jakartautara.imigrasi.go.id, adapun untuk dokumen yang perlu dilengkapi saat pengajuan di antaranya:
ADVERTISEMENT

Cara Pembuatan WHV Australia

Ilustrasi cara pembuatan WHV Australia. Foto: Unsplash
Setelah seluruh berkas persyaratan, pemohon dapat segera mengurus pengajuan pembuatan visa.
(SA)