Konten dari Pengguna

Cara Menggunakan Aplikasi Google Maps Tanpa Jaringan Internet

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
13 Maret 2020 16:31 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Logo Google Maps. Sumber: Google.
zoom-in-whitePerbesar
Logo Google Maps. Sumber: Google.
ADVERTISEMENT
Pada beberapa kesempatan kita sering mengalami kesulitan untuk mengakses Google Maps. Kendala yang paling sering dialami pengguna adalah koneksi internet yang tidak stabil hingga kehabisan kuota.
ADVERTISEMENT
Namun, kini pengguna tidak perlu cemas kehilangan arah saat tidak ada jaringan internet. Google Maps telah menyediakan fitur Peta Offline agar layanan tetap bisa diakses meski tidak terkoneksi internet.
Bagaimana cara mengakses aplikasi Google Maps tanpa jaringan internet? Simak langkah-langkah berikut ini.

Cara menggunakan Google Maps meski sedang offline

Menu Peta Offline. Sumber: Dok. Pribadi.
Peta Kota Jakarta Selatan. Sumber: Dok. Pribadi.
ADVERTISEMENT
Sayangnya, dalam waktu 15 hari, data Peta Offline tersebut akan dihapus secara otomatis oleh Google Maps. Pasalnya, Google Maps selalu melakukan pembaruan rute dengan tujuan meminimalisir kesalahan navigasi saat pengguna mengakses secara offline.
Kekurangan lainnya, tidak akan ada informasi seperti rute sepeda, petunjuk arah jalan, dan laporan keadaan lalu lintas jika mengakses Google Maps dalam kondisi offline. Selain itu, fitur Peta Offline ini juga berlaku untuk versi website.
Selamat mencoba!
(FZN)