Konten dari Pengguna

5 Cara Cek Kecepatan Internet di HP dengan Cepat dan Mudah

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
23 September 2022 8:25 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi mengecek kecepatan internet di HP melalui aplikasi. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi mengecek kecepatan internet di HP melalui aplikasi. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Cara cek kecepatan internet di HP bisa dilakukan dengan memanfaatkan sejumlah layanan speed test. Speed test atau tes kecepatan adalah tes untuk mengukur kecepatan dan kualitas koneksi jaringan yang terhubung ke internet.
ADVERTISEMENT
Mengutip 250+ PowerTips Seputar Internet oleh Christopher Lee (2015: 162), layanan speed test umumnya memberikan informasi terkait kecepatan download, upload, dan PING untuk menentukan kualitas kinerja koneksi internet.
Speed test bekerja dengan cara mengirimkan sejumlah data ke browser dan menghitung waktu transfernya. Layanan ini dapat membantu pengguna mengetahui status jaringan internet, apakah koneksi sedang buruk atau justru stabil.
ADVERTISEMENT

Cara Cek Kecepatan Internet di HP

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut beberapa cara cek kecepatan internet di HP yang bisa dilakukan dengan mudah.

1. Speedtest

Cara cek kecepatan internet di HP yang pertama yaitu melalui aplikasi Speedtest. Cara menggunakan aplikasi ini cukup mudah, berikut langkah-langkahnya:
Speedtest tidak hanya bisa diakses melalui aplikasi, tapi juga lewat browser. Untuk mengaksesnya, pengguna bisa mengunjungi situs web speedtest.net dan mengklik pilihan "Go" yang langsung muncul pada layar.
Ilustrasi aplikasi Speedtest dapat diunduh di Google Play Store. Foto: Unsplash

2. Internet Speed Test App

ADVERTISEMENT
Selain Speedtest, aplikasi lainnya yang bisa digunakan untuk mengecek kecepatan internet adalah Internet Speed Test App. Berikut cara cek kecepatan internet menggunakan aplikasi ini:

3. Fast.com

Tidak hanya melalui aplikasi, pengguna juga bisa mengecek kecepatan internet melalui situs web, salah satunya Fast.com. Layanan yang diluncurkan oleh Netflix ini mempunyai tampilan sederhana yang mudah dimengerti. Berikut langkah-langkahnya:
ADVERTISEMENT

4. Meter.net

Situs web lainnya yang bisa digunakan untuk mengecek kecepatan akses internet adalah Meter.net. Berikut langkah-langkahnya:

5. Bandwidth Place

Selain beberapa situs web di atas, pengguna juga bisa mengecek kecepatan internet dengan Bandwidth Place. Hampir sama seperti beberapa layanan sebelumnya, situs web ini juga menyediakan informasi kecepatan download, upload, dan PING. Berikut langkah-langkahnya:
ADVERTISEMENT
(SFR)