Konten dari Pengguna

Bagaimana Cara Setting Remote TV Universal? Ini Langkah-langkahnya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
17 Mei 2023 13:01 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi remote TV universal (Sumber: Pixabay)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi remote TV universal (Sumber: Pixabay)
ADVERTISEMENT
Remote Televisi (TV) universal merupakan remote control yang bisa mengoperasikan berbagai jenis perangkat. Remote TV universal banyak dicari masyarakat yang tidak memiliki remote bawaan. Karenanya, cara setting remote TV universal sangat dibutuhkan.
ADVERTISEMENT
Remote memiliki banyak kegunaan, salah satunya sebagai alat pengendali jarak jauh. Perangkat-perangkat yang biasa dioperasikan dengan menggunakan remote adalah TV, komputer, kipas angin, hingga robot.
Lantas, bagaimana cara setting remote untuk perangkat TV universal?

Cara Setting Remote TV Universal

Ilustrasi remote TV universal (Sumber: Pixabay)
Mengutip laman Lifewire, ada beberapa langkah yang harus dilakukan untuk setting remote TV universal. Simak penjelasannya berikut ini:

1. Masukkan Kode yang Cocok

ADVERTISEMENT

2. Mencari Kode Secara Otomatis

Selain mengikuti langkah-langkah di atas, mencari kode juga bisa dilakukan secara otomatis. Hal itu perlu dilakukan jika belum menemukan kode yang cocok untuk TV yang ingin disetting.
Cara ini terbilang sangat mudah karena tinggal memasukkan kode yang cocok, lalu mencarinya secara otomatis atau manual. Simak langkah-langkahnya berikut ini:
Nyalakan TV dan tekan tombol 'Device'. Setelah itu, tekan 'Power' pada remote TV universal dan perhatikan apakah lampu LED sudah menyala atau belum.
Tekan tombol 'Play' pada remote dan tunggu beberapa saat, layar TV akan mati jika sudah menemukan kode yang cocok. Jika masih menyala, tekan terus tombol 'Play' hingga layar TV mati. Setelah itu, tekan dan lepaskan tombol 'Reverse' setiap dua detik hingga TV menyala, lalu langsung tekan tombol 'Stop'.
ADVERTISEMENT

3. Mencari Kode Secara Manual

Cara setting remote TV universal bisa dengan mencari kode secara manual. Namun, proses ini membutuhkan waktu yang cukup lama karena banyak kode yang harus dimasukkan.
ADVERTISEMENT
(ANF)