Beasiswa Kaltim Tuntas 2024 Kapan Dibuka? Ini Jadwalnya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
22 Februari 2024 9:40 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Beasiswa Kaltim Tuntas adalah program beasiswa yang dikelola oleh pemerintah provinsi Kalimantan Timur. Foto: Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Beasiswa Kaltim Tuntas adalah program beasiswa yang dikelola oleh pemerintah provinsi Kalimantan Timur. Foto: Pexels.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Informasi mengenai Beasiswa Kaltim Tuntas 2024 kapan dibuka menjadi informasi yang dicari mahasiswa di Kalimantan Timur. Jika memenuhi persyaratan, mereka akan mendapatkan bantuan untuk biaya pendidikan.
ADVERTISEMENT
Beasiswa Kaltim Tuntas adalah program beasiswa yang dikelola oleh pemerintah provinsi Kalimantan Timur. Tujuannya untuk memberikan dukungan finansial kepada mahasiswa berprestasi yang memenuhi syarat, sehingga mereka dapat melanjutkan pendidikan tinggi tanpa harus terbebani oleh biaya pendidikan yang tinggi.
Pada tahun 2024, Beasiswa Kaltim Tuntas kembali diselenggarakan dengan benefit yang sama. Untuk mengetahui jadwal resmi Beasiswa Kaltim Tuntas 2024 dan informasi lainnya, simak penjelasan di bawah ini.

Jadwal Beasiswa Kaltim Tuntas 2024

Beasiswa Kaltim Tuntas 2024 kapan dibuka? Beasiswa ini akan dibuka mulai tanggal 20 Maret 2024. Foto: Pexels.com
Mengutip laman resmi Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Timur, Beasiswa Kaltim Tuntas 2024 dibuka mulai tanggal 20 Maret hingga 30 April 2024. Seleksi beasiswa Kaltim Tuntas 2024 sendiri terdiri dari beberapa tahapan, yaitu:
ADVERTISEMENT

Persyaratan Beasiswa Kaltim Tuntas 2024

Ada sejumlah persyaratan untuk mengikuti program Beasiswa Kaltim Tuntas 2024 yang perlu dipenuhi. Foto: Pexels.com
Berikut adalah sejumlah persyaratan untuk mengikuti program Beasiswa Kaltim Tuntas 2024:
ADVERTISEMENT

Cara Daftar Beasiswa Kaltim Tuntas 2024

Ilustrasi daftar Beasiswa Kaltim Tuntas 2024. Foto: Pexels.com
Untuk mendaftar Beasiswa Kaltim Tuntas 2024, pelamar dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
(SAI)