Konten dari Pengguna

Bekerja di Rumah via Zoom Cloud Meetings, Berikut Cara Penggunaannya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
18 Maret 2020 12:38 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi meeting online Foto: Twitter @MavenAdviser
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi meeting online Foto: Twitter @MavenAdviser
ADVERTISEMENT
Sistem bekerja di rumah diinstruksikan Presiden Jokowi kepada seluruh masyarakat Indonesia guna menekan penyebaran virus corona. Pemberlakuan sistem tersebut menjadikan aplikasi online seperti Zoom Clouds kini banyak dicari.
ADVERTISEMENT
Zoom Clouds merupakan aplikasi meeting online dengan konsep screen sharing. Aplikasi ini memungkinkan penggunanya bertatap muka dengan lebih dari 100 orang partisipan.
Tidak hanya di PC atau laptop, aplikasi ini juga bisa diunduh di smartphone. Lalu bagaimana cara menggunakan Zoom Clouds Meeting baik PC maupun smartphone? Berikut panduan selengkapnya.

Zoom Cloud PC

ADVERTISEMENT
Adapun link ID yang terdapat dalam menu profile bisa digunakan untuk mengundang rekan bergabung dalam meeting. Minta mereka membuka link tersebut pada web browser seperti Google Chrome.
Rekan yang Anda ajak bergabung juga bisa mengakses link undangan tersebut dari ponsel. Akan tetapi pastikan mereka telah mengunduh aplikasi terlebih dahulu.

Zoom Cloud Ponsel

Adapun cara untuk menggunakan fitur meeting pada zoom cloud ponsel adalah sebagai berikut:

Fitur Gratis

Penggunaan aplikasi Zoom Clouds secara gratis memungkinkan Anda menikmati beberapa fitur berikut:
ADVERTISEMENT
Jika ingin menikmati fitur yang lebih dari aplikasi ini, Anda bisa bergabung dengan Zoom Pro atau Zoom Business dengan harga dimulai dari $14 per bulan.
(RDR)