Konten dari Pengguna

Cara Membuat Pecahan di Word Menggunakan Equation dan Shortcut

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
21 Februari 2022 13:29 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi microsoft word. Foto: pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi microsoft word. Foto: pixabay
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Perangkat lunak Microsoft Word dilengkapi sejumlah fitur dan fasilitas untuk memudahkan penggunanya. Setiap fitur didesain untuk pekerjaan kantor yang mengkhususkan pada bagian pengolah kata.
ADVERTISEMENT
Tidak hanya itu, Microsoft Word juga menyediakan fitur berupa pembuatan rumus yang bisa diakses secara instan. Fitur tersebut membantu para siswa untuk mengerjakan tugas eksak seperti matematika, fisika, dan kimia.
Salah satu unsur yang paling penting dalam rumus matematika, fisika, dan kimia adalah pecahan. Bagaimana cara membuat pecahan di word? Simak artikel berikut untuk mengetahui langkah-langkahnya.

Cara Membuat Pecahan di Word

Mengutip Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pecahan adalah bilangan yang bukan bilangan bulat. Misalnya, 2/3, 3/8, dan 0,76.
Cara membuat pecahan di word bisa dilakukan dengan beberapa langkah yang mudah. Berikut penjelasannya dikutip dari beberapa sumber:
Ilustrasi microsoft word. Foto: pixabay
Ilustrasi microsoft word. Foto: pixabay
Cara Membuat Pecahan di Word Menggunakan Shortcut
Anda bisa memanfaat shortcut untuk membuat pecahan di word. Berikut langkah-langkahnya:
ADVERTISEMENT
(MSD)