Cara Menyimpan Video TikTok ke Galeri Handphone

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
27 Maret 2020 15:08 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi TikTok Foto: REUTERS/Dado Ruvic
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi TikTok Foto: REUTERS/Dado Ruvic
ADVERTISEMENT
TikTok menjadi salah satu aplikasi yang kepopulerannya kian meningkat. Konten-konten menarik di TikTok banyak yang menjadi trend saat ini di berbagai kalangan termasuk selebriti.
ADVERTISEMENT
Tak jarang, trend di media sosial lain seperti Twitter dan Instagram akhir-akhir ini dipenuhi video dari TikTok yang diunggah ulang di sana. Selain dibagikan ke banyak orang, pengguna juga bisa menyimpan video dari tiktok ke galeri ponsel, lho.
Nah, bagi yang ingin menyimpan video TikTok favorit ke galeri handphone, berikut adalah caranya.
Cara menyimpan video tiktok. Foto: screenshot TikTok
Cara menyimpan video tiktok. Foto: screenshot TikTok
Mudah bukan cara menyimpan video tiktok ke galeri handphone?
(KA)