news-card-video
6 Ramadhan 1446 HKamis, 06 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Cara Tukar Uang Baru di Bank dan via Online di Web Pintar BI

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
5 Maret 2025 15:00 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi uang baru dari Bank. Foto: Pexels.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi uang baru dari Bank. Foto: Pexels.
ADVERTISEMENT
Uang baru kini dicari masyarakat yang berniat untuk memberikan uang lebaran kepada keluarga dan kerabat saat momen Idul Fitri. Caranya, Anda bisa menukarkan uang lama dengan uang baru di bank. Lantas, bagaimana cara tukar uang baru di bank?
ADVERTISEMENT
Penukaran uang baru dapat dilakukan di bank milik pemerintah hingga swasta. Sebab, Bank Indonesia (BI) selalu menyalurkan uang baru layak edar ke seluruh bank di Indonesia.
Selain datang langsung ke kantor cabang bank, Anda juga bisa melakukan pemesanan uang baru terlebih dahulu melalui web Pintar yang dikelola BI. Panduan lengkapnya dapat disimak di bawah ini.

Cara Tukar Uang Baru Langsung di Bank

Ilustrasi uang. Foto: Pexels.
Penukaran uang baru dapat dilakukan dengan langsung mendatangi kantor cabang bank terdekat. Namun, Anda perlu memastikan terlebih dahulu apakah bank tersebut mewajibkan penukar untuk menjadi nasabah atau tidak.
Selain itu, ada beberapa persyaratan umum yang perlu diperhatikan jika ingin menukarkan uang langsung di bank, yaitu:
ADVERTISEMENT
Apabila Anda sudah memenuhi persyaratannya, berikut ini langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk menukar uang baru:

Cara Tukar Uang Baru via Web Pintar BI

Ilustrasi melakukan pemesanan uang baru via online di web Pintar BI. Foto: Pexels.
Jika tak ingin kehabisan, Anda dapat melakukan pemesanan terlebih dahulu via online melalui web Pintar BI. Dengan cara ini, Anda akan lebih mudah untuk mendapatkan uang baru sesuai dengan nominal yang diinginkan.
ADVERTISEMENT
Selain untuk menukar uang di Bank, pemesanan melalui web Pintar BI juga memungkinkan masyarakat bisa menukar uang di beberapa titik lokasi penukaran yang disediakan BI. Khusus untuk wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek), ada 270 titik lokasi penukaran yang tersedia.
Berdasarkan informasi dari laman pintar.bi.go.id, berikut ini langkah-langkah pemesanan uang baru melalui web Pintar BI:
ADVERTISEMENT
Setelah memperoleh bukti pemesanan, ada beberapa hal penting yang harus diperhatikan sebelum menukarkan uang, yakni:
ADVERTISEMENT
(DR)