Konten dari Pengguna

Contoh Iklan Layanan Masyarakat Lengkap dengan Ciri-ciri dan Manfaatnya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
28 Januari 2021 18:16 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi layanan masyarakat. Foto: pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi layanan masyarakat. Foto: pixabay
ADVERTISEMENT
Iklan layanan masyarakat (public service announcement) adalah jenis iklan yang mengandung pesan sosial. Iklan ini ditujukkan kepada masyarakat luas untuk meningkatkan kepedulian dan kesadaran pada suatu isu.
ADVERTISEMENT
Isu yang diangkat berupa isu sosial, seperti bahaya merokok, bahaya narkoba, global warming, dan keluarga berencana. Media yang digunakan dalam penyebaran iklan layanan masyarakat umumnya berbentuk poster, koran, iklan televisi, iklan radio, dan lainnya.
Agar lebih memahaminya, berikut ulasan tentang iklan layanan masyarakat lengkap dengan contohnya.

Manfaat Iklan Layanan Masyarakat

Berikut manfaat iklan layanan masyarakat:
Ilustrasi layanan masyarakat. Foto: pixabay

Ciri-ciri Iklan Layanan Masyarakat

Adapun ciri khas yang membedakan iklan layanan masyarakat dengan iklan lain adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Contoh Iklan Layanan Masyarakat

Berikut beberapa contoh iklan layanan masyarakat yang dirangkum dari berbagai sumber:
Contoh 1
Pemanasan global adalah suati proses meningkatnya suhu rata- rata atmosfer, laut dan daratan bumi. Dampak dari pemanasan global diperkirakan akan mengakibatkan perubaha- perubahan. Meningkatnya fenomena cuaca ekstem, naiknya permukaan air laut, hilangnya glester dan punahnya berbagai jenis hewan. Bertindaklah sekarang juga, Selamatkan Bumi Kita!
Contoh 2
Anak harus diajak ngobrol dan bermain. Supaya dia mau makan 3x sehari, diselingi buah 2x agar anak sehat dan tinggi. Itu salah satu cara agar anak bergizi tinggi dan berprestasi.
ADVERTISEMENT
Contoh 3
Waspadalah terhadap cuaca yang tak menentu. kelmbapan udara membuat nyamuk aedes aegypti berkembang biak. Nyamuk berkembang biak ditempat yang tergenang air, nyamuk menggigit sambil menyebarkan parasit ke darah. menggigit dan menyebarkan dari orang yang terinfeksi virus. Akibat bila tak acuh pada dan lingkungan. Waspada demam berdarah, nyamuk aedes aegypti. Ada Disekitar Kita!!
Contoh 4
Ada tindakan yang lebih bijaksana. Daripada membuang sampah sembarangah, kita dapat memanfaatkan kembali botol bekas air mineral ini untuk dijadikan vas bunga, tempat pensil dan celengan. Kita harus mulai peduli tentang dampak yang ditimbulkan dari membuang sampah sembarangan. Semua dapat dilakukan dari hal yang kecil. “Reuse, Reduce, Recycle”. Bila masih sulit untuk melakukan hal ini. Mari kita mulai dengan membuang sampah pada tempatnya.
ADVERTISEMENT
(MSD)