Konten dari Pengguna

Daya Tampung ITERA untuk SNBP 2024 dan Cara Daftarnya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
27 Februari 2024 14:07 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Daya tampung ITERA untuk SNBP 2024 dibuka sebanyak 1.565 kursi. Foto: Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Daya tampung ITERA untuk SNBP 2024 dibuka sebanyak 1.565 kursi. Foto: Pexels.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Daya tampung ITERA setiap tahunnya mengalami perubahan. Pada 2024, ITERA membuka kesempatan sebanyak 1.565 kursi untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).
ADVERTISEMENT
Institut Teknologi Sumatera atau ITERA menyediakan 41 pilihan program studi atau jurusan yang dapat dipilih oleh siswa pada SNBP 2024. Setiap program studi ini tentunya memiliki daya tampung yang berbeda-beda.
Bagi siswa yang berminat masuk kampus ini melalui jalur SNBP, berikut daftar daya tampung ITERA untuk setiap program studi.

Daya Tampung ITERA untuk SNBP 2024

Institut Teknologi Sumatera atau ITERA menyediakan 41 pilih program studi atau jurusan yang dapat dipilih oleh siswa pada SNBP 2024. Foto: Pexels.com
Dikutip dari laman SIDATA PTN SNPMB BPPP Kemendikbud, daya tampung setiap jurusan di ITERA untuk SNBP tahun 2024:
ADVERTISEMENT

Cara Daftar ITERA Lewat Jalur SNBP 2024

ilustrasi cara daftar ITERA melalui laman SNBP. Foto: Pexels.com
Mengutip dari Pedoman Pendaftaran SNBP Siswa 2024 terbitan Kemendikbud, Bagi siswa yang ingin masuk ITERA atau universitas lain pada SNBP 2024, berikut langkah-langkah yang dapat diikuti:
ADVERTISEMENT
Pastikan untuk mengisi pilihan PTN dan jurusan yang tepat sebelum melakukan finalisasi data. Jangan lupa untuk registrasi SNBP 2024 sebelum tenggat waktu yang diberikan, yakni 27 Februari 2024.
(SAI)