Perbedaan Perlengkapan dan Peralatan dalam Dunia Akuntansi

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
11 Januari 2022 16:33 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Perlengkapan Kantor. Foto: Freepik
zoom-in-whitePerbesar
Perlengkapan Kantor. Foto: Freepik
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Setiap kehidupan manusia tidak lepas dari kata perlengkapan dan peralatan. Ini karena setiap manusia membutuhkan perlengkapan dan peralatan untuk melakukan segala sesuatunya.
ADVERTISEMENT
Meski terkesan hal yang sama, perlengkapan dan peralatan sejatinya adalah hal berbeda. Dalam dunia akuntansi, kedua kata tersebut memiliki makna yang sangat berbeda. Lantas, apa perbedaan perlengkapan dan peralatan?

Pengertian Perlengkapan

Sri Wahyuni Nur menjelaskan dalam buku Akuntansi Dasar: Teori dan Teknik Penyusunan Laporan Keuangan, perlengkapan adalah bahan-bahan yang dibeli perusahaan untuk digunakan dalam operasi perusahaan. Penggunaan perlengkapan biasanya hanya akan bertahan selama 1 tahun.
Itu karena perlengkapan merupakan benda yang habis pakai. Selain itu, berbagai barang yang termasuk ke dalam perlengkapan atau supplies biasanya memiliki bentuk yang cenderung kecil dan tujuannya untuk melengkapi keperluan perusahaan.
Perlengkapan Kantor. Foto: Freepik
Perlengkapan ini terbagi menjadi dua bagian, yaitu perlengkapan kantor dan perlengkapan pabrik. Berikut ini adalah penjelasannya seperti yang dikutip dari laman Accurate:
ADVERTISEMENT

Pengertian Peralatan

Dalam Buku Ajar Dasar-Dasar Akuntansi oleh Kartomo dan La Sudarman, peralatan adalah barang atau tempat yang digunakan perusahaan untuk mendukung jalannya pekerjaan. Pada umumnya, peralatan berumur lebih lama atau tahan lama jika dibandingkan perlengkapan.
Peralatan Kantor. Foto: Freepik
Dalam perusahaan, peralatan juga dibagi menjadi dua jenis, yaitu peralatan besar dan peralatan kecil. Berikut penjelasan lengkapnya seperti yang dikutip dari laman UKIRAMA ERP:
ADVERTISEMENT

Perbedaan Perlengkapan dan Peralatan

Berdasarkan beberapa pengertian di atas, dapat disimpulkan bahwa perbedaan perlengkapan dan peralatan berdasarkan ciri-cirinya adalah sebagai berikut:
Peralatan Kantor. Foto: Freepik
A. Ciri-Ciri Perlengkapan
ADVERTISEMENT
B. Ciri-Ciri Peralatan
(NDA)