Konten dari Pengguna

Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan PPPK 2024 Kemenag Dimulai, Ini Ketentuannya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
17 Desember 2024 12:23 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan PPPK 2024 Kemenag. Foto: Kemenkumham Jatim
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan PPPK 2024 Kemenag. Foto: Kemenkumham Jatim
ADVERTISEMENT
Seleksi kompetensi teknis tambahan PPPK 2024 digelar hari ini, Selasa, 17 Desember 2024. Salah satu instansi yang mengadakan tes seleksi ini adalah Kementerian Agama (Kemenag).
ADVERTISEMENT
Para peserta wajib memahami dan menaati ketentuan pelaksanaan yang tercantum dalam surat Pengumuman Nomor: P-4760/SJ/B.II.2/KP.00.1/12/2024.
Dokumen tersebut juga mencantumkan nama-nama peserta yang wajib mengikuti seleksi kompetensi teknis tambahan. Jadi, tidak semua peserta PPPK 2024 berkesempatan mengikuti tes ini.

Tata Tertib Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan PPPK 2024 Kemenag

Peserta ujian SKTT Kemenag 2
Untuk memastikan kelancaran dalam pelaksanaan seleksi kompetensi teknis tambahan PPPK 2024, peserta diwajibkan mematuhi tata tertib yang telah ditetapkan.
Berikut aturan lengkap yang harus diperhatikan:
ADVERTISEMENT
Peserta yang tidak hadir, tidak membawa kelengkapan berkas, atau melanggar tata tertib akan dinyatakan gugur dari seleksi ini.

Materi Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan Kemenag 2024

Ada beberapa materi yang diujikan pada SKTT Kemenag 2024. Foto: Kemenag
Seleksi kompetensi teknis tambahan Kemenag 2024 dirancang untuk mengukur kompetensi peserta dalam memahami nilai-nilai yang relevan dengan tugas dan fungsi Kemenag.
Berikut beberapa materi ujian SKTT Kemenag 2024 yang perlu dipahami:
ADVERTISEMENT

Jadwal Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan PPPK 2024 Kemenag

SKTT PPPK Kemenag 2024 terdiri dari beberapa sesi. Foto: Kemenag
Pelaksanaan seleksi kompetensi teknis tambahan PPPK Kemenag 2024 terdiri dari beberapa sesi. Setiap sesi dimulai dengan tahap registrasi yang mencakup pemeriksaan dokumen, penitipan barang, dan persiapan peserta sebelum memasuki ruang seleksi.
Untuk pelaksanaan seleksinya sendiri, setiap sesi berlangsung selama 90 menit. Berikut jadwal lengkapnya:

Sesi I

Sesi II

Sesi III

Sesi IV

Peserta diharapkan hadir tepat waktu sesuai jadwal untuk memastikan seluruh proses berjalan lancar. Pastikan semua persyaratan dan dokumen telah dipersiapkan dengan baik.
ADVERTISEMENT
(SAI).