Spesifikasi dan Harga Black Shark 3, Smartphone Gaming yang Bisa Jadi Pilihan

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
Konten dari Pengguna
4 Agustus 2020 15:10 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Black Shark 3. Foto: Black Shark
zoom-in-whitePerbesar
Black Shark 3. Foto: Black Shark
ADVERTISEMENT
Smartphone gaming Black Shark resmi meluncurkan Black Shark 3 di Indonesia pada Mei 2020. Perangkat tersebut memuat fitur baru dengan teknologi yang lebih canggih untuk mobile gamer. Black Shark 3 juga dilengkapi dengan RAM 8 GB dan memori internal sebesar 128 GB.
ADVERTISEMENT
Black Shark 3 hadir dengan chipset Snapdragon 865 dan ukuran layar sebesar 6,67 inch Full HD+. Sementara itu, baterainya memiliki kapasitas 4.720mAH yang dibekali dengan pengisian cepat berdaya 65W.
Seri ini juga dilengkapi dengan Sandwich, sistem pendingin yang letaknya bersusun di atas dan bawah board. Sandwich diklaim mampu meredam panas smartphone dengan efisiensi sebesar 50%. Hal itu akan membuat mesin smartphone tetap dingin dan bisa beroperasi dengan maksimal.
Black Shark 3 dibanderol dengan harga Rp 8,8 juta hingga Rp 11 juta sesuai dengan variannya. Perangkat ini bisa ditemukan di sejumlah situs e-commerce Indonesia. Untuk lebih lengkapnya, berikut spesifikasi dan harga Black Shark 3.
Black Shark 3. Foto: Black Shark
ADVERTISEMENT
(GTT)