Konten dari Pengguna

Tata Ibadah Natal Sekolah Minggu, Lengkap dengan Lirik Lagunya

Berita Hari Ini
Menyajikan informasi terkini, terbaru, dan terupdate mulai dari politik, bisnis, selebriti, lifestyle, dan masih banyak lagi.
6 Desember 2023 13:58 WIB
·
waktu baca 13 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Hari Ini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi anak-anak yang mengikuti Sekolah Minggu. Foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi anak-anak yang mengikuti Sekolah Minggu. Foto: Pexels
ADVERTISEMENT
Tata ibadah Natal Sekolah Minggu merupakan kegiatan ibadah untuk anak-anak yang dilakukan bersama-sama dalam rangka memperingati Hari Raya Natal. Kegiatan ini biasanya diadakan setiap hari Minggu di dalam gereja.
ADVERTISEMENT
Mengutip buku Pendidikan Agama Kristen PAUD oleh Steven Tubagus, Sekolah Minggu adalah kegiatan ibadah anak-anak khususnya di Indonesia yang berfungsi untuk mengasuh anak-anak, memberikan pengetahuan, keterampilan, dan menanamkan nilai-nilai keimanan mengenai Tuhan Yesus Kristus.
Sekolah Minggu bertujuan untuk mencetak generasi pengikut Yesus Kristus yang dewasa secara iman maupun pengetahuan. Karenanya, Guru Sekolah Minggu (GSM) memiliki tanggung jawab agar Anak Sekolah Minggu (ASM) mempunyai wawasan dan keimanan.
Sekolah Minggu memiliki rangkaian ibadah yang biasa dilakukan, termasuk saat perayaan Natal. Lantas, bagaimana tata ibadah Natal Sekolah Minggu? Berikut ini adalah penjelasannya.

Tata Ibadah Natal Sekolah Minggu

Ilustrasi anak-anak yang mengikuti Sekolah Minggu. Foto: Pexels
Mengutip laman Gereja Kristen Protestan Simalungun (GKPS), berikut adalah tata ibadah Natal Sekolah Minggu yang bisa dijadikan referensi.
ADVERTISEMENT

1. Tema

2. Subtema

3. Panggilan Beribadah

Beberapa anak Sekolah Minggu ikut dalam rombongan prosesi memasuki ruang gereja sambil membawa lilin yang sudah dinyalakan dan menyanyikan lagu Kidung Jemaat No. 91: 1-3 "Putri Sion Nyanyilah".

4. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 3: 1+4 Kami Puji dengan Riang

ADVERTISEMENT

5. Votum dan Doa Pembuka Ibadah Natal

ADVERTISEMENT

6. Bernyanyi "Bila Kulihat Bintang Gemerlapan"

Ilustrasi anak-anak yang bernyanyi Bila Kulihat Bintang Gemerlapan di gereja. Foto: Pexels

7. Liturgi I (Penciptaan)

ADVERTISEMENT

8. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 385: 1-3

9. Liturgi II (Manusia Berdosa)

ADVERTISEMENT

10. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 85: 1+3

11. Liturgi III (Janji Allah)

ADVERTISEMENT

12. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 123: 1+4

Ilustras anak-anak yang bernyanyi salah satu Kidung Jemaat. Foto: Pexels

13. Liturgi IV (Kelahiran Yesus)

ADVERTISEMENT

14. Pembacaan Puisi "Doa Natal"

15, Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 92: 1-3

16. Liturgi V (Hidup Baru)

ADVERTISEMENT

17. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 119: 1-2

18. Renungan Natal

Ilustrasi Renungan Natal dapat berupa pertunjukan drama. Foto: Pexels
Renungan Natal ini dapat melalui pertunjukan drama yang memiliki makna mendalam terkait hari kelahiran Yesus Kristus.

19. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 99: 1-3

ADVERTISEMENT

20. Doa Penutup

Ibadah Natal Sekolah Minggu diakhiri dengan doa persembahan, doa penutup, dan berkat.
Selanjutnya, pelaksanaan acara perayaan Natal, mulai dari kata-kata ucapan Natal dari pembimbing Sekolah Minggu, persembahan pujian, dan rangkaian acara lainnya.
(SFR)