Konten dari Pengguna

10 Contoh Soal PU UTBK, Persiapan Menuju Ujian

Berita Terkini
Penulis kumparan
22 April 2025 19:53 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Soal PU UTBK. Sumber: Unsplash/Nguyen Dang Hoang Nhu
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal PU UTBK. Sumber: Unsplash/Nguyen Dang Hoang Nhu
ADVERTISEMENT
Tak terasa UTBK sudah di depan mata. Para peserta harus lebih banyak belajar dengan berlatih mengerjakan contoh soal PU UTBK.
ADVERTISEMENT
Nilai UTBK adalah penentu seseorang diterima di kampus impian atau tidak. Oleh karena itu, UTBK harus dipersiapkan sebaik mungkin.

Kumpulan Contoh Soal PU UTBK

Ilustrasi Contoh Soal PU UTBK. Sumber: Unsplash/Nguyen Dang Hoang Nhu
UTBK merupakan singkatan dari Ujian Tulis Berbasis Komputer. UTBK terdiri dari dua komponen utama, yaitu Tes Literasi dan Tes Potensi Skolastik (TPS).
Dikutip dari buku Si pandai UTBK Studente Success Maps UTBK-SNBT TPS 2025, Nurhayati, et al. (2025), Tes Potensi Skolastik (TPS) merupakan tes yang menuntut pemahaman dan penalaran serta daya berpikir yang tinggi, sehingga membutuhkan kemampuan khusus untuk menjawab soal-soalnya.
Tes Potensi Skolastik (TPS) terdiri dari beberapa subtes. Seperti Penalaran Umum (PU), Pengetahuan Kuantitatif, Pengetahuan dan Pemahaman Umum, serta Kemampuan memahami Bacaan dan Menulis.
Subtes yang satu ini cukup sulit untuk dikerjakan. Terlebih lagi waktu pengerjaannya terbatas. Agar tidak kesulitan saat ujian, berikut kumpulan contoh soal PU UTBK.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Contoh soal PU UTBK tadi dapat dikerjakan sebagai bahan persiapan ujian. Belajar dengan sungguh-sungguh dan jangan lupa untuk berdoa agar mendapatkan nilai UTBK terbaik. (FAR)