Konten dari Pengguna

10 Contoh Soal UM-PTKIN 2025, Bantu Persiapan Ujian

Berita Terkini
Penulis kumparan
8 April 2025 19:05 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Soal UM-PTKIN 2025. Sumber: Pexels/Olly
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal UM-PTKIN 2025. Sumber: Pexels/Olly
ADVERTISEMENT
Seleksi ini dilakukan guna menjaring maba di Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri. Supaya lolos, calon maba dapat mempersiapkan diri dengan belajar dan berlatih menggunakan contoh soal UM-PTKIN 2025.
ADVERTISEMENT
Untuk lolos ke PTKIN favorit, calon maba harus bersaing dengan banyak peserta lainnya. Oleh karena itu harus mempersiapkan diri dengan matang.

Kumpulan Contoh Soal UM PTKIN 2025

Ilustrasi Contoh Soal UM-PTKIN 2025. Sumber: Pexels/Pixabay
UM-PTKIN adalah proses penerimaan mahasiswa baru yang ada di bawah naungan Kementerian Agama (Kemenag). Pelaksanaan UM-PTKIN dilakukan secara nasional lewat metode luring.
Dikutip dari situs resmi um.ptkin.ac.id, Seleksi nasional UM-PTKIN dilakukan dengan menggunakan Sistem Seleksi Elektronik (SSE) yang mengukur potensi akademik, penalaran matematika, literasi membaca dan literasi ajaran islam.
Pendaftaran UM-PTKIN akan dimulai pada 22 April 2025 hingga 28 Mei 2025 mendatang. Sementara pelaksanaan ujian dijadwalkan pada bulan Juni. Untuk mempersiapkan diri, berikut kumpulan contoh soal UM-PTKIN 2025 subtes Tes Potensi Akademik dan Tes Penalaran Matematika.
ADVERTISEMENT

Tes Potensi Akademik (TPA)

Tes Penalaran Matematika

ADVERTISEMENT
Sepuluh contoh soal UM-PTKIN 2025 dapat dikerjakan sebagai persiapan ujian. Perbanyak belajar dan try out agar lancar saat mengerjakan soal UM-PTKIN. (FAR)