Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.88.1
Konten dari Pengguna
10 Soal PAS MTK Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Jawaban
13 November 2024 18:17 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Soal PAS MTK kelas 7 semester 1 Kurikulum Merdeka dapat membantu siswa mengukur pemahaman mereka terhadap materi yang telah dipelajari. Mengerjakan latihan soal ini akan membuat mereka lebih siap menghadapi PAS atau UAS di akhir semester.
ADVERTISEMENT
Ujian memiliki batasan waktu, dan siswa harus mampu menyelesaikan soal dalam waktu yang diberikan. Dengan berlatih soal, mereka bisa mempelajari cara mengelola waktu dengan baik dan memprioritaskan soal yang bisa dijawab lebih cepat.
Referensi Soal PAS MTK Kelas 7 Semester 1 dan Jawaban
Latihan soal membantu siswa mengenali berbagai tipe pertanyaan yang mungkin muncul saat ujian. Dengan begitu, mereka tidak akan kaget dengan format soal yang dihadapi, baik itu soal pilihan ganda, esai, atau bentuk lainnya.
Berdasarkan materi di buku Matematika Sekolah Menengah Pertama untuk Kelas VII, Tim Gakko Tosho, (2021), inilah beberapa referensi Soal PAS MTK kelas 7 semester 1 dan jawaban yang diperlukan siswa untuk menghadapi ujian semester.
ADVERTISEMENT
1. Hasil distribusi perkalian terhadap penjumlahan dari 32 x (8+7) adalah....
A. (32x8)(7)
B. (32x8) + (32x7)
C. -32 x (8+7)
D. (32+8) x 7
Jawaban: B
2. Hasil dari -8 + 3 adalah:
A. -5
B. 5
C. -11
D. 11
Jawaban: A
3. Hasil dari -2 2/5 + 45% adalah....
A. -195/100
B. 95/100
C. 195/100
D. -95/100
Jawaban: A
4. Nilai absolut dari -15 adalah:
A. 15
B. -15
C. 0
D. 30
Jawaban: A
5. Bentuk persentase dari 17/25 adalah .....
A. 65%
B. 66%
C. 67%
D. 68%
Jawaban: D
6. Dalam waktu 12 hari sebuah pekerjaan dapat diselesaikan oleh 10 orang. Jika terdapat 20 pekerja maka pekerjaan dapat selama ... hari.
ADVERTISEMENT
A. 4
B. 5
C. 6
D. 8
Jawaban: C
7. Terdapat 50 sapi dengan persediaan makanan cukup untuk 18 hari. Jika sapi bertambah 10 ekor, maka makanan cukup untuk ... hari
A. 17
B. 15
C. 14
D. 13
Jawaban: B
8. Jika y = 9, hitunglah nilai dari 2y - 3!
A. 6
B. 12
C. 15
D. 18
Jawaban: B
9. Tentukan nilai dari x pada persamaan 5x - 8 = 12!
A. 4
B. 5
C. 6
D. 7
Jawaban: A
10. Diketahui skala 1 : 260.000. Jarak kota Madiun dan Ngawi pada peta adalah 1,5 cm, maka jarak sebenarnya adalah ... km
A. 390.000
B. 39.000
ADVERTISEMENT
C. 39
D. 3,9
Jawaban: D
Dengan berlatih mengerjakan soal PAS MTK kelas 7 semester 1, siswa bisa mempersiapkan diri dengan lebih terstruktur dan merasa lebih siap menghadapi ujian semester. Ini juga bisa melatih strategi dan ketangguhan mereka saat menghadapi tantangan ujian matematika . (DNR)