Konten dari Pengguna

10 Warisan Budaya Indonesia yang Diakui oleh Dunia

Berita Terkini
Penulis kumparan
10 Agustus 2021 10:00 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Illustrasi 10 Warisan Budaya Indonesia yang Diakui oleh Dunia. Sumber: www.unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Illustrasi 10 Warisan Budaya Indonesia yang Diakui oleh Dunia. Sumber: www.unsplash.com
ADVERTISEMENT
Indonesia adalah negara yang kaya akan keragaman, baik dari suku, makanan, sampai dengan budaya. Dengan wilayah negara yang luas tentunya membuat Indonesia memiliki beraneka ragam warisan budaya yang menarik dan unik satu sama lain.
ADVERTISEMENT
Warisan budaya tak harus selalu berbentuk fisik. Menurut buku Indonesia, Globalisasi, dan Global Village: Yayasan Pustaka Obor Indonesia, 2016: 362, kriteria pusaka budaya dapat bersifat fisik maupun non fisik, sehingga warisan budaya juga dapat berbentuk non fisik seperti tradisi, ritual dan kerajinan yang dimiliki oleh suatu masyarakat di Indonesia. Bisa dibayangkan betapa banyaknya warisan budaya yang dimiliki Indonesia saat ini.
Illustrasi 10 Warisan Budaya Indonesia yang Diakui oleh Dunia. Sumber: www.unsplash.com

10 Warisan Budaya Indonesia yang Diakui oleh Dunia

Dari banyaknya warisan budaya yang dimiliki Indonesia, ada beberapa warisan budaya asli Indonesia yang sudah diakui oleh masyarakat dunia. Berikut contoh 10 warisan budaya Indonesia yang diakui oleh dunia Internasional:
ADVERTISEMENT
Masih banyak warisan budaya Indonesia lainnya yang telah diakui oleh dunia Internasional. Indonesia patut berbangga diri karena memiliki kekayaan budaya yang luar biasa. Semoga generasi selanjutnya dapat menjaganya. (AGI)