Konten dari Pengguna

16 Contoh Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 1

Berita Terkini
Penulis kumparan
6 Desember 2022 20:16 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 1, sumber foto (Aleks D.) by unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 1, sumber foto (Aleks D.) by unsplash.com
ADVERTISEMENT
Contoh soal ujian Bahasa Indonesia kelas 12 semester 1 adalah soal yang perlu dipelajari untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi ujian. Seperti yang diketahui, Bahasa Indonesia merupakan bahasa resmi yang digunakan di Republik Indonesia sekaligus menjadi bahasa persatuan bangsa Indonesia. Bahasa Indonesia resmi digunakan setelah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia seiring dengan mulai diberlakukannya konstitusi.
ADVERTISEMENT
Walaupun digunakan oleh lebih dari 90% masyarakat Indonesia, namun bahasa ini bukan bahasa ibu bagi mayoritas penuturnya. Sebagian besar masyarakat Indonesia menggunakan bahasa daerah sebagai bahasa ibu. Adapun jumlah bahasa ibu di Indonesia mencapai 748.000. Agar lebih mahir dalam menggunakan Bahasa Indonesia, sebaiknya kerjakanlah latihan soal di artikel ini.

Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 1

Ilustrasi Soal Ujian Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 1, sumber foto (Neonbrand) by unsplash.com
Mengutip buku 99,9% Lolos TPA (Tes Potensi Akademik) oleh Arvin Mahardika, dkk (2015), latihan mengerjakan soal dapat menjadi sarana untuk simulasi tes yang sesungguhnya. Adapun contoh soal Bahasa Indonesia semester 1 kelas 12 beserta jawabannya yaitu sebagai berikut:
1. Berikut adalah tanggapan penolakan yang salah, kecuali ….
ADVERTISEMENT
A. Saya tidak setuju dengan pendapat Anda yang tidak masuk akal.
B. Maaf, pendapat itu tidak bisa diterima.
C. Saya tidak setuju karena gagasan itu terlalu kuno.
D. Wah, pendapat itu harus ditolak!
E. Saya kurang sependapat dengan Anda karena saya belum yakin dengan kebenaran itu.
Jawaban: E
2. Di bawah ini merupakan pihak-pihak yang terlibat dalam seminar sekolah, kecuali ….
A. Moderator
B. Pembicara
C. Notulis
D. Peserta
E. Satpam
Jawaban: E
3. Berikut ini yang bukan tergolong sebagai unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan yaitu ….
A. Hal
B. Ucapan terima kasih
C. Alamat surat
D. Isi surat
E. Tanggal surat
Jawaban: B
4. Di bawah jni termasuk hal-hal yang perlu tercantum dalam daftar riwayat hidup, kecuali .....
ADVERTISEMENT
A. Data pribadi
B. Pendidikan formal
C. Pendidikan non formal
D. Kemampuan
E. Kehidupan pribadi masa lalu
Jawaban : E
5. Menulis surat lamaran yang benar harus ditinjau dari segi .....
A. Kalimat-kata
B. PUEBI-hal
C. Kaitan antar kalimat-hal
D. Hal-struktur
E. Diksi-PUEBI
Jawaban: E
6. Bagian awal surat lamaran pekerjaan berisi tentang .....
A. Kelebihan pelamar
B. Keterampilan yang dimiliki
C. Posisi yang ingin ditempati
D. Ucapan terima kasih
E. Harapan untuk dipanggil
Jawaban : C
7. Unsur-unsur intrinsik cerpen yaitu ….
A. Psikologi - penokohan - amanat
B. Alur - konflik - penokohan
C. Latar - alur - amanat
D. Tokoh - penokohan - filsafat
E. Amanat - budaya - tragedi
ADVERTISEMENT
Jawaban: c
8. Surat lamaran yang dikirim melalui email sebaiknya dikirim pada saat….
A. Jam kerja kantor
B. Dini hari
C. Malam hari
D. Subuh
E. Hari minggu
Jawaban: A
9. Berikut ini termasuk pola menarik kesimpulan, kecuali ….
A. Analogi
B. Kronologi
C. Sebab-akibat
D. Akibat-sebab haplologi
E. Haplologi
Jawaban: B
10. Kalimat mana kah di bawah ini yang bukan ciri-ciri teks editorial….
A. Berisi opini redaksi mengenai peristiwa yang sedang hangat diperbincangkan
B. Berisi ulasan mengenai suatu masalah yang dimuat
C. Berskala nasional atau berita internasional yang berdampak pada nasional
D. Tentang pikiran subjektif redaksi
E. Bersifat cerita rekaan penulis
Jawaban: E
11. Di bawah ini adalah unsur-unsur yang membentuk puisi baru, kecuali ….
ADVERTISEMENT
A. Pilihan kata (diksi)
B. Susunan kalimat
C. Penggunaan rima
D. Jumlah baris
E. Pengaruk budaya luar negeri
Jawaban: E
12. Kota Trenggalek berada di dekat pantai.
Kota Trenggalek memiliki suhu yang panas.
Jika dua kalimat di atas digabungkan akan menimbulkan makna akibat. Kata penghubung yang tepat adalah ….
A. Oleh karena
B. Sehingga
C. Akibatnya
D. Karena
E. Memang
Jawaban: B
13. Ketua partai itu … sisa anggaran tahun lalu kepada bendahara.
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah …
A. Mempertanyakan
B. Memperkatakan
C. Mempersedekahkan
D. Menginvestasikan
E. Memperbanyakkan
Jawaban: A
14. Pengarang menyoroti tokoh yang rajin mengunjungi gereja. Hal tersebut menandakan bahwa pengarang mengungkapkan nilai ….
ADVERTISEMENT
A. Adil
B. Religius
C. Moral
D. Politik
E. Sosial
Jawaban: B
15. Pemakaian huruf (kapital dan miring), penulisan kata, singkatan, penulisan kata serapan, dan pemakaian tanda baca merupakan unsur ..... Yang perlu diperhatikan dalam penulisan surat lamaran pekerjaan.
A. Ejaan
B. Kosakata
C. Tata bahasa
D. Rima
E. Diksi
Jawaban : C
16. Berikut ini yang bukan merupakan ciri kalimat efektif, dalam surat lamaran pekerjaan, yaitu .....
A. Sederhana
B. Ambigu
C. Ringkas
D. Menarik
E. Tidak bertele-tele
Jawaban : E
Soal UAS pilihan ganda Bahasa Indonesia kelas 12 semester 1 dapat dipelajari untuk menghadapi ujian. Jika ada materi yang masih dibingungkan, sebaiknya bertanyalah kepada guru Bahasa Indonesia. (DLA)
ADVERTISEMENT