Konten dari Pengguna

17 Nama-Nama Benda di Kamar Mandi dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Berita Terkini
Penulis kumparan
3 Oktober 2023 21:02 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi nama-nama benda di kamar mandi dalam bahasa Inggris dan artinya. Foto: Unsplash/Zac Gudakov
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi nama-nama benda di kamar mandi dalam bahasa Inggris dan artinya. Foto: Unsplash/Zac Gudakov
ADVERTISEMENT
Bahasa Inggris merupakan bahasa asing yang diajarkan sejak dini. Untuk memperbanyak kosakata, nama-nama benda di kamar mandi dalam bahasa Inggris dan artinya bisa menjadi bahan belajar.
ADVERTISEMENT
Kosakata bahasa Inggris tentang hal-hal yang ada di sekitar dapat dihafalkan dengan mudah. Dampaknya, pembelajaran bahasa Inggris juga jadi lebih mudah.

Nama-Nama Benda di Kamar Mandi dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Ilustrasi nama-nama benda di kamar mandi dalam bahasa Inggris dan artinya. Foto: Unsplash/
Nama-nama benda di kamar mandi dalam bahasa Inggris dan artinya dapat dilihat dalam Buku Pintar Bahasa Inggris SD Untuk Kelas 4, 5, dan 6 oleh S.A. Susana, S.Pd. (2008). Berikut uraiannya.

1. Bathtub: Bak Mandi

Contoh: I have a bathtub in my bathroom. (Saya punya bak mandi di kamar mandi.)

2. Dipper: Gayung

Contoh: My home have a dipper as a couple from the bath. (Saya punya gayung sebagai pasang dari bak mandi.)

3. Soap: Sabun

Contoh: My mother told me to buy soap at the shop. (Ibu meminta saya untuk membeli sabun di toko.)
ADVERTISEMENT

4. Shampoo: Sampo

Contoh: I wash my hair with shampoo. (Saya mencuci rambut dengan sampo.)

5. Shower: Pancuran

Contoh: I think I'm gonna go take a shower. (Saya pikir, saya akan pergi mandi dengan pancuran.)

6. Tap: Keran

Contoh: Everybody's got tap water. (Semua orang memiliki keran air.)

7. Towel: Handuk

Contoh: Ghina buy a new towel. (Ghina membeli handuk baru.)

8. Toothbrush: Sikat gigi

Contoh: He sells toothbrushes in the market. (Dia menjual sikat gigi di pasar.)

9. Toothpaste: Pasta gigi

Contoh: She applied toothpaste to her toothbrush before brushing her teeth. (Dia mengoleskan pasta gigi di sikat giginya untuk menyikat gigi.)

10. Toilet: Kloset

Contoh: I need to use the toilet, where is it? (Saya harus pergi ke toliet, di mana letaknya?)

11. Sink: Wastafel

Contoh: The sink is full of bubbles. (Wastafel penuh dengan busa.)
ADVERTISEMENT

12. Mirror: Kaca/Cermin

Contoh: What is the standard-size mirror to install in a bathroom? (Berapa ukuran standar cermin yang dipasang di kamar mandi?)

13. Mouthwash: Obat kumur

Contoh: I use mouthwash every morning to freshen my breath. (Saya menggunakan cairan kumur setiap pagi untuk menyegarkan napas.)

14. Hair dryer: Pengering rambut

Contoh: Who took my hair dryer? (Siapa yang mengambil pengering rambut saya?)

15. Shower Cap: Penutup kepala

Contoh: Please wear a shower cap for about 30 minutes. (Tolong, kenakan penutup kepala setelah 30 menit.)

16. Razor blade: Pisau cukur

Contoh: You seen my razor blades? (Apakah Anda melihat pisau cukur saya?)

17. Trash can: Tempat sampah

Contoh: Trash can be seen in the lower right. (Tempat sampah bisa ditemui di kanan bawah.)
Dengan banyak menghafalkan kosakata seperti dengan nama-nama benda di kamar mandi dalam bahasa Inggris dan artinya, seseorang akan mudah memahami bahasa Inggris. Jadi ketika diminta mengerjakan soal serupa, orang tersebut tidak lagi kesulitan. (MZM)
ADVERTISEMENT