5 Contoh Makanan Kontinental dan Asal Negaranya

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
24 Mei 2022 19:47 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi  5 contoh makanan kontinental dan asal negaranya, sumber foto Rachel Claire
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi 5 contoh makanan kontinental dan asal negaranya, sumber foto Rachel Claire
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Mungkin banyak dari kalian sudah pernah mendengar istilah makanan kontinental, makanan kontinental sendiri adalah makanan yang berasal dari daratan Eropa. Makanan-makanan tersebut biasanya berasal dari negara-negara seperti Perancis, Jerman, Italia, dan lain sebagainya. Salah satu yang unik dari makanan kontinental adalah dalam hal penyajiannya, di mana penyajian makanan kontinental terdiri dari tiga hidangan yaitu hidangan pembuka makanan utama dan hidangan penutup berikut adalah 5 contoh makanan kontinental dan asal negaranya.
ADVERTISEMENT

Contoh Makanan Kontinental

Ilustrasi 5 contoh makanan kontinental dan asal negaranya, sumber foto oleh RODNAE Productions dari Pexels
Dikutip dari buku Teknik Pengolahan Hidangan Kontinental karya Laili Hidayati, (2021) dijelaskan bahwa rangkaian pertama dalam makanan kontinental biasanya dibuka dengan hidangan pembuka atau appetizer. Makanan pembuka biasanya bertujuan untuk merangsang nafsu makan dan disajikan sebelum tamu menikmati hidangan yang lainnya.
Setelah makanan pembuka baru akan dihidangkan makanan utama atau main course. Pada hidangan utama ini makanan yang disediakan porsinya paling banyak dan padat yang bertujuan untuk mengenyangkan para tamu. Makanan terakhir yang akan dihidangkan adalah makanan penutup atau dessert.
Tujuan dari makanan penutup adalah untuk menghilangkan aroma atau rasa amis dari makanan sebelumnya, biasanya makanan ini memiliki rasa yang manis dan menyegarkan. Berikut adalah 5 contoh makanan kontinental dan asal negaranya.
ADVERTISEMENT

Carpaccio

Ini berasal dari negara Italia biasanya disajikan sebagai makanan pembuka titik makanan yang terdiri dari daging sapi atau ikan, baik ikan tuna salmon atau ikan yang lainnya yang diiris tipis kemudian disajikan dengan jamur dan beberapa pelengkap lainnya.

Pork Knuckle with Sauerkraut

Makanan ini berasal dari negara Jerman makanan ini biasanya disajikan dengan beragam side dish seperti pokcoi, kentang, dan yang paling pas di Jerman adalah sawerkaraut.

Seafood Paella

Makanan ini berasal dari negara Spanyol makanan ini berbahan dasar nasi yang dimasak bersama dengan siput atau daging sapi dan dicampur beberapa bahan lainnya. Yang membuat spesial makanan ini adalah jenis beras yang digunakan biasanya berasal dari daerah Calaspara.

Pickle Herring

Makanan ini berasal dari negara Denmark makanan ini merupakan salah satu makanan yang berbahan dasar ikan yaitu ikan Pickle Herring yang banyak ditemukan di laut Baltik.
ADVERTISEMENT

Kottbullar

Makanan ini berasal dari negara Swedia makanan ini merupakan bakso Swedia yang berbahan dasar daging sapi cincang atau guling kemudian dicampur dengan roti dan susu.
Jadi itu adalah 5 contoh makanan kontinental dan asal negaranya yang wajib kalian coba, tetapi yang harus kalian ketahui bahwa makanan nomor dua berbahan dasar daging babi. (WWN)