Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.95.0
Konten dari Pengguna
5 Peran Serta Indonesia dalam APEC
7 Februari 2023 18:28 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
APEC (Asia-Pasific Economic Cooperation) merupakan sebuah wadah kerjasama ekonomi antar negara di sekitar Samudera Pasifik. Bagaimanakah peran serta Indonesia dalam APEC? Temukan penjelasannya dalam artikel berikut ini.
ADVERTISEMENT
Namun sebelumnya, mari kita ketahui apa itu APEC. Penjelasan mengenai APEC terdapat dalam buku Pasti Bisa Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas IX yang disusun oleh Tim Ganesha Operation (2020:83).
Dijelaskan dalam buku tersebut, APEC atau Kerjasama Ekonomi Asia Pasifik didirikan pada Desember 1989 dalam suatu pertemuan tingkat menteri di Canberra, Australia. Pendiri APEC awalnya berjumlah 12 negara, dan kini anggotanya telah mencapai 21 negara.
Bagaimanakah Peran Serta Indonesia dalam APEC?
Tujuan utama pembentukan APEC adalah mendorong pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan di wilayah Asia Pasifik. Untuk mendukung tujuan tersebut, berikut adalah 5 peran serta Indonesia dalam APEC yang diambil dari buku Organisasi Internasional: Menyelisik Jejak Aksi dan Partisipasi NKRI, yang disusun oleh Iga Zidan Fatahillah, Deva Mahendra (2020:125).
ADVERTISEMENT
Peran serta Indonesia dalam APEC juga tertuang saat KTT APEC di Bangkok, pada November 2022 lalu. Fokus utama Indonesia dalam KTT APEC tersebut adalah mendorong pemulihan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan paska pandemi Covid-19.(DK)
ADVERTISEMENT