Konten dari Pengguna

6 Hal yang Harus Dilakukan terhadap Ciptaan Allah dalam Islam

Berita Terkini
Penulis kumparan
29 September 2024 17:59 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Apa yang Harus Kita Lakukan terhadap Ciptaan Allah. Sumber Unsplash/Niklas Hamann
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Apa yang Harus Kita Lakukan terhadap Ciptaan Allah. Sumber Unsplash/Niklas Hamann
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Apa yang harus kita lakukan terhadap ciptaan Allah? Soal ini bagian dari tugas Pendidikan Agama Islam (PAI) untuk siswa kelas 1.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan buku Agama Islam untuk SD Kelas 1, Hindun Anwar (2010:15), manusia wajib beriman kepada Allah. Bentuk sikapnya yaitu percaya bahwa Allah yang menciptakan makhluk hidup dan alam semesta beserta isinya.

Apa yang Harus Kita Lakukan terhadap Ciptaan Allah? Ini 6 Jawaban yang Benar

Ilustrasi Apa yang Harus Kita Lakukan terhadap Ciptaan Allah. Sumber Unsplash/Daniel Dvorský
Sikap terhadap ciptaan Allah merupakan cermin dari Rukun Iman pertama, yaitu percaya kepada Allah Swt. Berikut adalah 6 jawaban benar untuk soal apa yang harus kita lakukan terhadap ciptaan Allah.

1. Berbuat Baik

Manusia diwajibkan untuk saling berbuat baik dengan menyayangi, mengasihi, dan menghormati sesama makhluk hidup ciptaan Allah. Berbuat baik terhadap ciptaan Allah dapat dilakukan dengan cara memberi makan kucing, dan menyiram tanaman.

2. Menjaga

Manusia juga dianjurkan untuk menjaga dan melestarikan ciptaan Allah seperti bumi, tumbuhan, dan hewan. Tindakan merusak ciptaan Allah, bahkan membuatnya punah termasuk dalam perbuatan dosa.
ADVERTISEMENT

3. Memelihara

Manusia wajib memelihara ciptaan Allah sebagai salah satu bentuk rasa syukur. Memelihara ciptaan Allah dapat dilakukan dengan 6 cara berikut ini.

4. Bersyukur

Manusia harus mensyukuri nikmat yang diberikan oleh Allah. Segala sesuatu yang dapat dinikmati oleh manusia berasal dari ciptaan Allah Swt.

5. Memanfaatkan

Manusia merupakan makhluk yang diciptakan sempurna dengan diberi akal dan pikiran. Manusia wajib mengolah potensi alam yang diberikan Allah untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, namun tidak memanfaatkannya secara berlebihan.
ADVERTISEMENT

6. Harmonis

Manusia diharuskan menjaga hubungan harmonis dengan alam dan isinya. Manusia dapat berperilaku selaras terhadap alam, dengan cara merawat dan menjaga lingkungan.
Apa yang harus kita lakukan terhadap ciptaan Allah? Islam mengajarkan untuk saling berbuat baik terhadap ciptaan Allah Swt, baik sesama manusia, hewan, tumbuhan, dan lingkungan alam.(DK)