Konten dari Pengguna

75 Sinonim Menguji dalam Bahasa Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
13 Juni 2023 19:51 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sinonim menguji - Sumber: https://pixabay.com/id/users/thorstenf-7677369/
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sinonim menguji - Sumber: https://pixabay.com/id/users/thorstenf-7677369/
ADVERTISEMENT
Sinonim menguji adalah salah satu hal yang menjadi bukti bahwa bahasa Indonesia sangatlah kaya. Peran sinonim dalam komunikasi sangat penting untuk memperkaya dan memperluas ekspresi dalam berbicara atau menulis.
ADVERTISEMENT
Sinonim adalah kata-kata yang memiliki arti serupa atau mirip dengan kata-kata lain. Dengan menggunakan sinonim, seseorang dapat menghindari pengulangan kata yang berlebihan dan menjaga keberagaman dalam penggunaan bahasa.

Sinonim Menguji pada Bahasa Indonesia

sinonim menguji - https://pixabay.com/id/users/ornaw-8155178/
Untuk dapat mengetahui sinonim menguji, hal pertama yang perlu dipahami adalah arti dari kata tersebut. Pada Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), disebutkan bahwa menguji berasal dari kata dasar uji, yang artinya adalah:
Secara umum, menguji berarti melakukan suatu tindakan untuk mengukur atau mengevaluasi kualitas, kekuatan, kemampuan, atau validitas suatu hal atau individu.
ADVERTISEMENT
Dalam konteks pendidikan, menguji sering kali digunakan sebagai istilah yang menggambarkan proses evaluasi terhadap pengetahuan atau keterampilan siswa melalui tes atau ujian.
Berdasarkan keterangan yang ada pada situs tesaurus.kemdikbud.go.id, beberapa kata yang merupakan sinonim menguji antara lain adalah:
Dengan mengetahui kata-kata yang menjadi sinonim menguji, seseorang dapat dengan mudah memilih kata yang tepat. Termasuk untuk menyampaikan nuansa dan makna yang lebih sesuai dengan konteks komunikasi.
Itu tadi ulasan mengenai sinonim menguji dan arti katanya. Bila dapat memanfaatkan sinonim dengan bijak, seseorang dapat memperkaya pemahaman dan daya tarik pesan yang ingin disampaikan kepada orang lain. (DNR)