Konten dari Pengguna

Alternatif Jawaban Lorong untuk Pejalan Kaki Beratap dengan Pagar Kanan Kiri TTS

Berita Terkini
Penulis kumparan
14 Juli 2023 20:49 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Lorong untuk Pejalan Kaki Beratap dengan Pagar Kanan Kiri TTS. Sumber: Pexels/Kharl Anthony Paica
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Lorong untuk Pejalan Kaki Beratap dengan Pagar Kanan Kiri TTS. Sumber: Pexels/Kharl Anthony Paica
ADVERTISEMENT
Lorong untuk pejalan kaki beratap dengan pagar kanan kiri TTS merupakan salah satu bentuk petunjuk yang panjang. Pasalnya, petunjuk TTS tersebut memuat beberapa kata yang tampak seperti sebuah kalimat.
ADVERTISEMENT
Walaupun terlihat panjang dan rumit, sebenarnya petunjuk seperti itu justru memudahkan pemain untuk mencari jawaban yang tepat. Petunjuk seperti itu dapat memudahkan pencarian jawaban sebab biasanya merujuk pada sebuah nama atau istilah.

Lorong untuk Pejalan Kaki Beratap dengan Pagar Kanan Kiri TTS

Ilustrasi Lorong untuk Pejalan Kaki Beratap dengan Pagar Kanan Kiri TTS. Sumber: Pexels/Pixabay
Salah satu cara untuk mencari jawaban teka-teki silang (TTS) dengan petunjuk lorong untuk pejalan kaki beratap dengan pagar di kanan kiri adalah mencari nama atau istilah.
Pencarian terhadap nama atau istilah dapat menjadi cara mencari jawaban TTS sebab petunjuk yang panjang biasanya merupakan definisi dari suatu nama atau istilah. Hal ini sesuai dengan salah satu fungsi TTS, yakni melatih daya ingat seputar kosakata.
Dikutip dari buku Illustrated American Crossword Puzzles, Chabot (2002), crossword puzzles atau teka-teki silang adalah sebuah alat pengajaran bahasa yang efektif. Oleh sebab itu, tidak heran jika petunjuk TTS dapat merujuk pada nama atau istilah dari suatu hal.
ADVERTISEMENT
Lorong untuk pejalan kaki beratap dengan pagar kanan kiri TTS mempunyai dua alternatif jawaban, yaitu JPO (jembatan penyeberangan orang) atau arkade. Berikut landasan kedua istilah tersebut dapat menjadi jawaban TTS tentang lorong.

1. JPO

JPO merupakan singkatan dari jembatan penyeberangan orang. JPO dapat menjadi jawaban TTS dengan petunjuk tersebut sebab biasanya sarana jembatan penyeberangan memiliki atap sehingga tampak seperti lorong.

2. Arkade

Selain JPO, arkade juga bisa menjadi jawaban dari TTS sebab definisi arkade mirip dengan petunjuk tersebut.
Dikutip dari laman Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, kbbi.kemdikbud.go.id, arkade adalah lorong pejalan kaki yang beratap dengan deretan kedai atau warung di kedua sisinya.
Berdasarkan landasan tersebut, JPO dan arkade merupakan dua alternatif jawaban yang tepat. Jika kotak kosong yang tersedia hanya tiga, artinya JPO adalah jawaban yang tepat. Jika kotak kosong yang tersedia ada enam, artinya arkade adalah jawaban yang tepat.
ADVERTISEMENT

Kumpulan Jawaban TTS tentang Nama atau Istilah

Ilustrasi Lorong untuk Pejalan Kaki Beratap dengan Pagar Kanan Kiri TTS. Sumber: Pexels/Chris F
Setelah menyimak uraian tentang jawaban teka-teki silang (TTS) di atas, dapat dipahami bahwa petunjuk yang panjang biasanya merujuk pada nama atau istilah dari suatu hal. Jadi, penting bagi pemain TTS untuk memiliki pemahaman istilah yang cukup.
Guna menambah pemahaman istilah bagi pemain TTS, berikut adalah kumpulan jawaban TTS yang petunjuknya seputar nama atau istilah.
ADVERTISEMENT
Setelah menyimak lorong untuk pejalan kaki beratap dengan pagar kanan kiri TTS dan kumpulan jawaban TTS, setiap orang dapat memahami bahwa penting bagi pemain TTS untuk memiliki kosakata yang banyak agar lebih mudah dalam menemukan jawaban. (AA)