Konten dari Pengguna

Antonim Rabun, Pengertian, dan Cara Pencegahan Rabun Jauh

Berita Terkini
Penulis kumparan
23 Juni 2023 21:01 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Antonim Rabun | Sumber: Unsplash/Josh Calabrese
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Antonim Rabun | Sumber: Unsplash/Josh Calabrese
ADVERTISEMENT
Rabun jauh adalah salah satu alasan orang menggunakan kacamata. Kata rabun sendiri sudah lazim digunakan oleh masyarakat dan sebagian besar orang juga mengetahui artinya. Yang tidak banyak diketahui orang-orang adalah antonim rabun.
ADVERTISEMENT
Antonim adalah materi dalam pelajaran bahasa Indonesia yang harus dipahami oleh masyarakat. Dengan memahami antonim, masyarakat akan bisa berbahasa Indonesia dengan lebih baik dari sebelumnya.

Antonim Rabun dan Pengertiannya

Ilustrasi Antonim Rabun | Sumber: Unsplash/David Travis
Apa antonim rabun? Yang pertama harus diketahui adalah pengertian antonim dan rabun. Menurut kbbi.kemdikbud.go.id, arti antonim adalah kata yang berlawanan makna dengan kata lain. Sedangkan, rabun adalah kurang jelas; kurang awas; kabur (tentang penglihatan). Jadi, antonim rabun adalah terang.
Dikutip dari Fisika SMP Kelas VIII, Prasodjo, dkk (2007:176), rabun dibagi menjadi beberapa jenis. Salah satu jenisnya adalah rabun jauh (miopi). Orang yang menderita rabun jauh tidak bisa melihat dengan jelas benda yang letaknya berjauhan dari mata.
Penderita rabun jauh bisa ditolong dengan menggunakan kacamata dengan lensa cekung atau lensa negatif. Sifat lensa cekung yang divergen (menyebarkan cahaya) akan membuat bayangan benda kembali tepat ke retina mata.
ADVERTISEMENT
Selain menggunakan kacamata, rabun jauh bisa diatasi dengan melakukan operasi mata. Pada operasi mata, kornea akan diubah sedemikian rupa sehingga menjadi terlihat datar, jadi kelainan pembiasan di mata bisa diatasi.

Cara Pencegahan Rabun Jauh pada Mata

Ilustrasi Antonim Rabun | Sumber: Unsplash/K8
Perkembangan miopi atau rabun jauh belum bisa dicegah, terutama jika mempunyai orang tua yang menderita miopi. Meskipun tidak bisa dicegah, ada beberapa cara untuk memperlambat perkembangannya seperti:
ADVERTISEMENT
Antonim rabun adalah terang. Kelainan mata ini tidak bisa dicegah, namun bisa dihambat perkembangannya. Jagalah kesehatan mata dengan cara hidup sehat. (KRIS)