Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Apa Itu Denial yang Biasa Muncul dalam Konten Media Sosial? Ini Jawabannya
15 Juli 2024 17:23 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Denial merupakan salah satu kata yang kerap hadir dalam berbagai macam konten media sosial . Kata tersebut biasanya muncul dalam konten yang memiliki kaitan dengan penolakan. Sebenarnya, apa itu denial?
ADVERTISEMENT
Denial merupakan kosakata bahasa Inggris yang dalam bahasa Indonesia memiliki arti sebagai penyangkalan atau penolakan. Beberapa orang tentu pernah melakukan hal itu, tetapi denial tidak boleh berlarut-larut karena memiliki dampak negatif.
Apa Itu Denial yang Biasa Muncul dalam Konten Media Sosial?
Apa itu denial? Pertanyaan seperti itu umumnya muncul ketika seseorang baru mendengar, membaca, atau mengetahui kata “denial”. Denial adalah kosakata bahasa Inggris yang dalam bahasa Indonesia memiliki arti sebagai penyangkalan.
Kata “denial” juga sering menjadi sebutan penolakan atau penyangkalan dalam psikologi . Dikutip dari buku berjudul Buku Pintar Membaca Karakter Lewat Tulisan Tangan, Rahmi (2018: 219), denial adalah mekanisme penolakan dari dalam diri atas sesuatu.
Kata “sesuatu” tersebut memiliki makna yang luas karena setiap orang cenderung mempunyai penolakan terhadap hal berbeda. Beberapa contoh, yaitu:
ADVERTISEMENT
Contoh di atas cenderung tidak menyenangkan karena denial memang sering kali terjadi seperti itu. Dikutip dari buku Psikologi untuk Keperawatan, Sunaryo (2004: 225), denial adalah mekanisme perilaku penolakan terhadap sesuatu yang tidak menyenangkan.
Cara agar Tidak Denial terhadap Kenyataan
Setiap manusia mempunyai potensi untuk memiliki perilaku denial. Walaupun begitu, bukan berarti bahwa denial menjadi hal yang dapat terus dilakukan, dibiarkan, atau dianggap tidak ada.
Manusia perlu belajar untuk menerima sesuatu yang semula disangkal oleh dirinya. Tujuan dari pembelajaran itu adalah supaya dapat menjadi manusia yang lebih baik dan tidak tenggelam pada hal-hal negatif yang selalu disangkal.
ADVERTISEMENT
Beberapa cara agar tidak denial terhadap kenyataan, yaitu:
Apa itu denial yang biasa muncul dalam konten media sosial? Denial adalah penyangkalan atau penolakan. Penyangkalan tersebut memiliki konteks yang luas karena dapat berkaitan dengan berbagai hal yang tidak menyenangkan. (AA)
Live Update