Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.86.0
Konten dari Pengguna
Arti, Antonim, dan Sinonim Punah dalam Bahasa Indonesia
19 Juni 2023 17:04 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dalam bahasa Indonesia , dikenal istilah antonim dan sinonim. Antonim merupakan lawan suatu kata, sedangkan sinonim adalah persamaan kata. Mengetahui kedua istilah ini menjadi hal yang penting dalam komunikasi sehari-hari. Salah satunya mengetahui antonim dan sinonim punah.
ADVERTISEMENT
Apalagi kata punah sendiri cukup sering terdengar dalam percakapan sehari-hari. Bahkan dalam tulisan, sering juga disebutkan tentang kata punah tersebut. Khususnya yang berkaitan dengan alam dan makhluk hidup.
Antonim dan Sinonim Punah dalam Bahasa Indonesia
Mengutip dari KBBI Online, kata punah memiliki arti habis semua hingga tidak ada sisanya; benar-benar binasa; hilang lenyap; musnah. Sedangkan kata turunannya adalah memunahkan yang berarti menjadikan punah; menghabiskan sama sekali; membinasakan sama sekali dan pemunahan yang berarti proses, cara, perbuatan memunahkan.
Adapun untuk antonim kata punah dalam bahasa Indonesia adalah tumbuh, hidup, bernyawa, bersisa, dan lestari. Sementara itu, untuk sinonim punah yang benar antara lain sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Itulah antonim dan sinonim punah yang benar dalam bahasa Indonesia yang bisa disimak. (Anne)