Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Arti dan Sinonim Union dalam Bahasa Indonesia
24 Juli 2023 18:52 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Bahasa Indonesia adalah bahasa yang digunakan sehari-hari oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Bahasa ini juga dipelajari di sekolah sebagai salah satu pelajaran wajib. Sayangnya, belum semua materi dikuasai masyarakat, misalnya sinonim union.
ADVERTISEMENT
Secara sederhana, sinonim bisa diartikan sebagai persamaan kata. Untuk mengetahui sinonim suatu kata, ketahui arti kata tersebut terlebih dahulu.
Arti dan Sinonim Union
Untuk mencari arti dari kosakata bahasa Indonesia, gunakan KBBI. KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) merupakan kamus ekabahasa resmi bahasa Indonesia. Kamus ini juga adalah acuan tertinggi bahasa Indonesia baku yang paling lengkap dan akurat.
Berdasarkan KBBI, arti sinonim adalah bentuk bahasa yang maknanya mirip atau sama dengan bentuk bahasa lain. Sedangkan, arti kata union adalah kesatuan; keadaan satu; perkumpulan. Berikut adalah beberapa sinonim union.
Mengenal Jenis-Jenis Sinonim
Meskipun digunakan setiap hari, bahasa Indonesia tetap penting untuk dipelajari. Alasannya adalah agar semua penutur bahasa ini bisa menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar. Dengan begitu, orang-orang akan bisa berkomunikasi dengan lebih mudah.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Mega Bank TBS (Plus CD), Tim Garuda Eduka (2018:3), sinonim merupakan bentuk bahasa yang memiliki makna mirip atau sama dengan bentuk bahasa yang lain. Ciri kata yang bersinonim adalah jika kata-kata tersebut bisa saling menggantikan dalam kalimat yang sama.
Sinonim dibagi menjadi beberapa jenis, berikut adalah penjelasannya.
1. Sinonim Mutlak
Sinonim mutlak adalah kata yang bisa bertukar tempat dalam konteks kebahasaan apa saja tanpa mengubah makna leksikal dan struktural dalam rangkaian kata/frasa/klausa/kalimat. Contohnya adalah tampan = cakap.
2. Sinonim Semirip
Sinonim semirip adalah kata yang bisa bertukar tempat dalam konteks kebahasaan tertentu tanpa mengubah makna leksikal dan struktural dalam rangkaian kata/frasa/klausa/kalimat. Contohnya adalah membawa = mengangkut.
3. Sinonim Selingkung
Sinonim selingkung adalah kata yang bisa saling menggantikan dalam satu konteks kebahasaan tertentu saja secara leksikal dan struktural. Contoh kata yang bersinonim adalah manis = ayu.
ADVERTISEMENT
Terdapat beberapa sinonim union seperti liga, perkumpulan, aliansi, dan sebagainya yang perlu untuk diketahui untuk memperkaya kosakata bahasa Indonesia. (KRIS)