Konten dari Pengguna

Arti Kata, Antonim, dan Sinonim Pailit dalam Bahasa Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
10 Mei 2023 19:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sinonim pailit - Sumber: https://pixabay.com/id/users/pourquoipas-257574/
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sinonim pailit - Sumber: https://pixabay.com/id/users/pourquoipas-257574/
ADVERTISEMENT
Ulasan kali ini akan membahas mengenai arti kata, antonim, dan sinonim pailit dalam bahasa Indonesia. Memahami sinonim atau persamaan kata pailit dalam bahasa Indonesia merupakan hal yang penting untuk meningkatkan kemampuan bahasa dan memperluas kosakata seseorang.
ADVERTISEMENT
Memahami sinonim atau persamaan kata juga dapat membantu dalam membaca dan menulis dengan lebih baik. Karena dengan begitu, orang-orang dapat memilih kata yang tepat untuk menyampaikan pesan.

Arti Kata Pailit

Ilustrasi sinonim pailit - Sumber: https://pixabay.com/id/users/hermann-130146/
Untuk dapat mengetahui antonim dan sinonim pailit, tentunya harus paham dulu arti dari kata tersebut. Menurut penjelasan yang ada di dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata pailit termasuk dalam kelas adjektiva atau kata sifat, yang memiliki arti:
Pailit atau bangkrut adalah kondisi suatu perusahaan atau individu tidak mampu lagi membayar utang-utangnya pada kreditur atau pihak-pihak yang berhak meminta pembayaran.
Kondisi ini bisa terjadi jika perusahaan atau individu tidak mampu memenuhi kewajiban keuangan yang telah ditetapkan, Baik dalam bentuk utang yang jatuh tempo, gugatan dari kreditur, maupun tuntutan hukum lainnya.
ADVERTISEMENT
Ketika seseorang atau perusahaan dinyatakan pailit, akan ada proses penyelesaian utang piutang melalui pengadilan, dimana pihak pengadilan akan menetapkan cara penyelesaian utang piutang yang adil bagi kedua belah pihak.
Selain itu, pailit juga dapat berakibat pada likuidasi atau penghentian kegiatan usaha bagi perusahaan yang bangkrut, dan pemutusan hubungan kerja bagi karyawan perusahaan yang bangkrut.

Antonim dan Sinonim Pailit

Ilustrasi Sinonim Pailit, Foto Unsplash Aaron Burden
Berikut penjelasan mengenai antonim dan sinonim dari kata pailit:

1. Antonim Pailit

Merujuk dari arti dan pengertiannya secara luas, berdasarkan Tesaurus bahasa Indonesia, Eko Endarmoko, 2007, beberapa kata yang menjadi antonim pailit adalah:

2. Sinonim Pailit

Masih berdasarkan sumber buku yang sama, beberapa kata yang termasuk sebagai sinonim pailit antara lain:
ADVERTISEMENT
Itu tadi ulasan yang berisi arti kata, antonim, dan sinonim pailit dalam bahasa Indonesia. Dengan memperkaya kosakata, dapat memperluas keterampilan berbicara, menulis, dan membaca dalam bahasa Indonesia, sehingga dapat berkomunikasi dengan lebih jelas dan efektif. (DNR)