Konten dari Pengguna

Arti Kata dan Lawan Kata Introvert Sesuai KBBI

Berita Terkini
Penulis kumparan
7 April 2023 17:06 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi lawan kata introvert sesuai KBBI, sumber foto: Andrea Piacquadio dari Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi lawan kata introvert sesuai KBBI, sumber foto: Andrea Piacquadio dari Pexels
ADVERTISEMENT
Jika kalian sedang belajar bahasa Indonesia pasti akan menemukan materi mengenai lawan kata atau biasa dikenal dengan antonim. Antonim sendiri merupakan sebuah kata yang artinya berlawanan dengan kata yang lain. Nah, berikut ini adalah lawan kata introvert sesuai KBBI.
ADVERTISEMENT
Sebenarnya untuk menemukan lawan kata sendiri cukup mudah, hal pertama yang harus kalian ketahui adalah arti dari kata tersebut. Untuk lebih jelasnya kalian bisa menyimak ulasan berikut ini.

Pengertian dan Lawan Kata Introvert

Ilustrasi lawan kata introvert sesuai KBBI, sumber foto: Vlada Karpovich dari Pexels
Dikutip dari buku Kamus Pintar Sinonim Antonim dan EYD karya Aisyah Atikah Deasy, (2015) dijelaskan bahwa antonim adalah suatu kata yang memiliki arti berlawanan satu sama lainnya.
Antonim sendiri ada beberapa jenisnya, berikut adalah penjelasan mengenai jenis-jenis antonim.
ADVERTISEMENT
Selanjutnya akan dibahas mengenai lawan kata introvert, tapi sebelum itu kalian harus mengetahui lebih dulu arti dari kata tersebut.
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia Online (https://kbbi.web.id/) dijelaskan bahwa arti dari kata introvert adalah cenderung bersikap (berbuat, bertindak) menurut pikiran sendiri tanpa menghiraukan orang lain.
Setelah mengetahui arti dari kata introvert maka kalian baru bisa menyimpulkan kata apa saja yang termasuk ke dalam lawan katanya. Di antaranya adalah kata ekstrovert yang memiliki arti sebagai kepribadian yang suka berinteraksi dan juga terlibat percakapan dengan orang lain.
Orang dengan kepribadian ekstrovert cenderung menyukai lingkungan yang penuh dengan hiruk pikuk. Jelas hal ini berbeda dengan orang yang memiliki kepribadian introvert yang lebih suka menghabiskan waktu dengan menyendiri dan tak suka keramaian.
ADVERTISEMENT
Demikian adalah pembahasan mengenai arti dan juga lawan kata introvert sesuai dengan KBBI. (WWN)