Konten dari Pengguna

Arti MPLS dalam Sekolah beserta Tips untuk Melaksanakannya dengan Baik

Berita Terkini
Penulis kumparan
16 Juli 2023 17:46 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Arti MPLS dalam Sekolah. Sumber: Pexels/RDNE Stock project
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Arti MPLS dalam Sekolah. Sumber: Pexels/RDNE Stock project
ADVERTISEMENT
Arti MPLS dalam sekolah adalah singkatan dari Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah. Berdasarkan kepanjangan dari MPLS itu, setiap orang dapat memahami bahwa kegiatan MPLS merupakan kegiatan untuk mengenal lingkungan sekolah.
ADVERTISEMENT
Kegiatan tersebut biasanya diadakan oleh pihak sekolah untuk menyambut kedatangan peserta didik baru atau siswa baru. Maksud dari peserta didik baru atau siswa baru itu adalah siswa yang baru masuk ke sekolah tersebut, seperti kelas 1 SD, 7 SMP, atau 10 SMA.

Arti MPLS dalam Sekolah

Ilustrasi Arti MPLS dalam Sekolah. Sumber: Pexels/Max Fischer
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah atau MPLS merupakan jenis dari masa orientasi sekolah. Pasalnya, masa orientasi sekolah yang merupakan pengenalan pada siswa baru mempunyai banyak sebutan.
Beberapa sebutan untuk masa orientasi sekolah, yaitu:
Dikutip dari buku Dasar-Dasar Pendidikan, Sudaryati, dkk. (2022: 31), salah satu tujuan masa orientasi sekolah itu adalah sebagai upaya sekolah mengenalkan profil dan peraturan yang berlaku di sekolah.
ADVERTISEMENT
Selain itu, kegiatan MPLS juga memiliki tujuan untuk membantu siswa baru untuk beradaptasi dengan lingkungan sekolah. Jadi, kegiatan yang ada pada masa pengenalan tersebut akan meliputi aktivitas pengenalan, seperti:
Berdasarkan penjelasan di atas, dapat dipahami bahwa arti MPLS dalam sekolah adalah Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah. Selain itu, MPLS juga memiliki arti sebagai rangkaian kegiatan untuk mengenalkan lingkungan sekolah kepada peserta didik baru.

Tips untuk Melaksanakan MPLS dengan Baik

Ilustrasi Arti MPLS dalam Sekolah. Sumber: Pexels/Julia M Cameron
Setelah mengenal arti MPLS, setiap orang dapat memahami bahwa kegiatan tersebut akan berlangsung di sekolah. Selain itu, setiap orang juga dapat memahami bahwa ada banyak kegiatan yang akan berlangsung selama MPLS.
ADVERTISEMENT
Seseorang yang merupakan peserta didik baru perlu mengenal tips untuk melaksanakan kegiatan tersebut supaya dapat mengikuti MPLS dengan baik. Berikut adalah kumpulan tips untuk melaksanakan MPLS dengan baik.
ADVERTISEMENT
Setelah menyimak seluruh ulasan di atas, dapat dipahami bahwa arti MPLS dalam sekolah adalah kegiatan pengenalan lingkungan sekolah. Kegiatan tersebut diadakan oleh pihak sekolah untuk membantu peserta didik baru beradaptasi dengan sekolahnya. (AA)