Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Arti, Persamaan Kata, dan Lawan Kata Aktual dalam Bahasa Indonesia
24 Januari 2023 17:01 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Bahasa Indonesia memiliki banyak kosakata. Itulah mengapa kita bisa memilih beragam kosakata untuk digunakan di kehidupan sehari-hari agar tidak hanya itu-itu saja. Namun sayangnya, tidak semua orang menggunakan atau bahkan mengetahui berbagai kosakata tersebut di keseharian.
ADVERTISEMENT
Salah satu kosakata tersebut adalah aktual. Kosakata ini kerap digunakan dalam pelajaran bahasa Indonesia atau berita. Namun, apakah kamu tahu apa arti, persamaan kata, dan lawan kata aktual? Jika belum, simak ulasan selengkapnya di bawah ini.
Arti Aktual Menurut KBBI
Jadi bila kita ingin mencari arti dari suatu kata, sebaiknya kita mencarinya di Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI. Hal ini disebabkan oleh kelengkapan dan keakuratan kamus tersebut akan kosakata bahasa Indonesia. Kini, kita pun bisa mengaksesnya secara daring melalui kbbi.kemdikbud.go.id.
Salah satu kata yang bisa dicari melalui laman tersebut adalah aktual. Jadi, arti aktual menurut KBBI adalah:
ADVERTISEMENT
Terdapat tiga arti kata aktual menurut KBBI. Namun pada dasarnya, kata aktual berhubungan dengan peristiwa yang benar-benar terjadi, sedang hangat dibicarakan, dan masih baru.
Sinonim Aktual
Pada umumnya, kosakata dalam bahasa Indonesia memiliki sinonim atau persamaan kata. Sinonim inilah yang bisa digunakan untuk menggantikan suatu kata di dalam sebuah kalimat. Berikut sinonim aktual:
Nyata
Sesungguhnya
Senyatanya
Sememangnya
Sebetulnya
Sebenarnya
Antonim Aktual
Selain sinonim atau persamaan kata, biasanya kosakata dalam bahasa Indonesia juga memiliki antonim atau lawan kata. Antonim inilah yang bisa digunakan untuk menyatakan lawan dari suatu kata. Berikut antonim aktual:
Demikian ulasan mengenai arti, sinonim, dan antonim kata aktual dalam bahasa Indonesia. Sebagai tambahan informasi, masing-masing kata yang menjadi sinonim dan antonim aktual belum tentu mempunyai makna yang sama satu sama lain sehingga harus berhati-hati saat akan menggunakannya. (LOV)
ADVERTISEMENT