Konten dari Pengguna

Besaran Biaya Kuliah UIN Alauddin Makassar Jalur Mandiri 2022

Berita Terkini
Penulis kumparan
30 Juni 2022 18:55 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi berkuliah di UIN Alauddin Makassar jalur mandiri 2022. Foto: unsplash.com/mrthetrain
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi berkuliah di UIN Alauddin Makassar jalur mandiri 2022. Foto: unsplash.com/mrthetrain
ADVERTISEMENT
Salah satu perguruan tinggi negeri yang berada Makassar, Universitas Islam Negeri Alauddin banyak diminati para lulusan SMA dan SMK. Untuk menjadi mahasiswa UIN Alauddin Makassar, terdapat beberapa jalur yang disediakan, salah satunya adalah jalur mandiri atau Ujian Masuk Mandiri (UMM). Nah, bagi kamu yang berminat untuk masuk di kampus hijau ini, berikut biaya kuliah UIN Alauddin Makassar jalur mandiri 2022.
ADVERTISEMENT

Besaran Biaya Kuliah UIN Alauddin Makassar Jalur Mandiri 2022

Dikutip dari buku Panduan Memilih Perguruan Tinggi 2016 oleh TEMPO Publishing dan Elik Susanto et.al (2016), terdapat beberapa seleksi yang diadakan untuk bisa masuk perguruan tinggi negeri, yakni SNMPTN, SBMPTN, SPAN-PTKIN, dan Seleksi Mandiri. Jika SNMPTN, SBMPTN, dan SPAN-PTKIN dilaksanakan secara serentak, maka pada seleksi mandiri diadakan oleh pihak perguruan tinggi secara mandiri. Di sisi lain, biaya untuk mengikuti seleksi jalur mandiri lebih besar dibandingkan dengan SBMPTN.
Selain seleksi, pembayaran juga perlu diketahui para calon mahasiswa. Adapun besaran biaya kuliah UIN Alauddin Makassar jalur mandiri 2022 berdasarkan Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 244 tahun 2022 tentang Uang Kuliah Tunggal Pada Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri di Kementrian Agama Tahun Akademik 2022/2023.
Ilustrasi berkuliah di UIN Alauddin Makassar. Foto: unsplash.com/duonguyen

Fakultas Syariah dan Hukum

ADVERTISEMENT
UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.500.000 – 1.620.000
UKT III : Rp. 2.000.000 – 2.160.000
UKT IV : Rp. 2.500.000 – Rp. 2.700.000
UKT V : Rp. 3.000.000 – Rp. 3.240.000
UKT VI : Rp. 3.500.000 – Rp. 3.780.000
UKT VII : Rp. 4.000.000 – Rp. 4.320.000

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.927.800 – 3.224.400
UKT III : Rp. 2.570.400 – 4.299.200
UKT IV : Rp. 3.123.000 – Rp. 5.374.000
UKT V : Rp. 3.855.600 – Rp. 5.374.000
UKT VI : Rp. 4.498.200 – Rp. 7.523-600
UKT VII : Rp. 5.140.800 – Rp. 8.598.400

Fakultas Ushuluddin dan Filsafat

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
ADVERTISEMENT
UKT II : Rp. 1.189.500 – 1.410.000
UKT III : Rp. 1.586.000 – 1.880.000
UKT IV : Rp. 1.982.500 – Rp. 2.350.000
UKT V : Rp. 2.397.000 – Rp. 2.820.000
UKT VI : Rp. 2.775.500 – Rp. 3.290.000
UKT VII : Rp. 3.172.000 – Rp. 3.760.000

Fakultas Adab dan Humaniora

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.200.000 – 1.260.000
UKT III : Rp. 1.600.000 – 1.680.000
UKT IV : Rp. 2.000.000 – Rp. 2.100.000
UKT V : Rp. 2.400.000 – Rp. 2.520.000
UKT VI : Rp. 2.800.000 – Rp. 2.940.000
UKT VII : Rp. 3.200.000 – Rp. 3.360.000

Faultas Dakwah dan Komunikasi

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.320.000 – 1.590.000
ADVERTISEMENT
UKT III : Rp. 1.760.000 – 2.120.000
UKT IV : Rp. 2.200.000 – Rp. 2.650.000
UKT V : Rp. 2.640.000 – Rp. 3.180.000
UKT VI : Rp. 3.080.000 – Rp. 3.710.000
UKT VII : Rp. 3.520.000 – Rp. 4.240.000

Sains dan Teknologi

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.710.000 – 2.307.000
UKT III : Rp. 2.280.000 – 3.076.000
UKT IV : Rp. 2.850.000 – Rp. 3.845.000
UKT V : Rp. 3.420.000 – Rp. 4.614.000
UKT VI : Rp. 3.990.000 – Rp. 5.383.000
UKT VII: Rp. 4.560.000 – Rp. 6.152.000

Fakultas Ilmu Kesehatan

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.902.600 – 12.987.000
UKT III : Rp. 2.536.800 – 17.304.000
ADVERTISEMENT
UKT IV : Rp. 3.171.000 – Rp. 21.630.000
UKT V : Rp. 3.805.200 – Rp. 25.956.000
UKT VI : Rp. 4.439.900 – Rp. 30.282.000
UKT VI : Rp. 5.073.400 – Rp. 34.608.000

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

UKT I : Rp. 0 - Rp. 400.000
UKT II : Rp. 1.980.000
UKT III : Rp. 2.520.000
UKT IV : Rp. 3.150.000
UKT V : Rp. 3.780.000
UKT VI : Rp. 4.410.000
UKT VII : Rp. 5.040.000
Sedangkan untuk UKT VIII atau KIP seluruh program studi biaya yang dikeluarkan adalah Rp. 2.400.000.
Demikian informasi mengenai biaya kuliah UIN Alauddin Makassar jalur ujian mandiri untuk tahun 2022. Semoga informasi di atas dapat menjadi bermanfaat. (MZM)