Cara Cek KTP Online Menggunakan 3 Aplikasi Ini!

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
26 November 2020 13:59 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cek KTP Online Foto: Lifehack
zoom-in-whitePerbesar
Cek KTP Online Foto: Lifehack
ADVERTISEMENT
Cara cek KTP online bisa kamu lakukan di aplikasi cek KTP online yang ada di playstore. Setiap warga negara Indonesia yang sudah berusia 17 tahun wajib memiliki KTP. Nah, bagi yang sudah memiliki KTP juga perlu melakukan cek informasi KTP.
ADVERTISEMENT
Aplikasi cek KTP online ini bisa diakses oleh dengan menggunakan smartphone Android maupun iPhone. Untuk ukurannya, layanan cek KTP online ini relatif kecil, yakni kurang dari 50 MB. Jadi tidak akan menyita ruang penyimpanan ponsel.
Sesuai dengan namanya, dalam menggunakan aplikasi ini perangkat yang kalian gunakan wajib memiliki koneksi internet. Dengan mengakses aplikasi tersebut tentu kalian bisa mengetahui informasi lengkap mengenai Kartu Tanda Penduduk.

Pakai Aplikasi Begini Cara Cek KTP Online!

Aplikasi Cek KTP
Kemudahan akses teknologi dan informasi menuntut segala sesuatu serba cepat dan instant, termasuk juga aplikasi cek ktp yang bisa digunakan tanpa membuang waktu dan energi. Salah satu aplikasi ktp online adalah Cek KTP (Free).
Aplikasi ini dapat didownload secara gratis di Play Store dengan ukuran 3 MB. Cara cek ktp online Indonesia melalui aplikasi ini cukup mengisi nomor KTP, maka kamu bisa melihat informasi lengkap seperti nama lengkap, jenis kelamin dan alamat lengkap.
ADVERTISEMENT
Aplikasi e-ktp Reader
Saat ini terdapat e-ktp reader android yang bisa didownload secara gratis di Play Store, tetapi kamu perlu melihat review dan validitas data yang digunakan apikasi tersebut. Karena tidak semua aplikasi e-ktp valid, alih-alih mendapatkan informasi justru datamu bisa disalahgunakan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
Aplikasi Cek NIK KTP
Download aplikasi cek KTP secara online lainnya adalah Cek NIK KTP yang setidaknya lebih baik dari ratusan penyedia aplikasi serupa. Dengan adanya aplikasi ini, kamu dapat mudah dalam melakukan pemeriksaan mandiri dan cepat.
Data yang ditampilkan berasal dari server, sehingga terus diperbaharui. Aplikasi yang dikembangkan ini sudah diunduh 100 ribu dengan ukuran hanya 4.4 MB.
Meskipun disediakan kemudahan akses malalui aplikasi cek ktp, tetapi cara cek KTP online melalui aplikasi harus digunakan dengan bijak.
ADVERTISEMENT
(RN)