Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.87.1
Konten dari Pengguna
Cara Menulis Angka Romawi 60 dengan Benar
15 Juli 2022 17:02 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Penulisan angka yang kita kenal saat ini bukanlah satu-satunya yang ada di dunia. Penulisan dalam angka Romawi masih kerap kita temui dalam keseharian. Simak cara menulis angka romawi 60 yang sesuai dengan ketentuan berikut ini.
ADVERTISEMENT
Angka Romawi merupakan salah satu penulisan angka atau simbol yang digunakan bangsa Romawi sejak peradaban Romawi Kuno. Selain digunakan pada jam, angka Romawi juga dapat kita temukan pada nama kesultanan atau tahta kerajaan, bagian pada buku, pertandingan akbar, atau sekuel film dan video game.
Cara Menulis Angka Romawi 60
Sebelum mengetahui cara menulis angka Romawi 60 dengan benar, terlebih dahulu kita ketahui cara penulisan dalam angka Romawi. Terdapat 2 jenis penulisan dalam angka Romawi, antara lain;
Penulisan ini hanya terdiri dari satu simbol huruf saja, tanpa ada tambahan bentuk garis di atasnya. Simbol tersebut adalah sebagai berikut,
Perbedaan pada penulisan angka besar adalah menggunakan tambahan indikator perkalian 1000, dan tambahan garis di atas masing-masing karakter.
ADVERTISEMENT
Adapun ketentuan dalam penulisan angka Romawi adalah sebagai berikut,
Jika ada angka Romawi yang angka di sebelah kirinya lebih dari atau sama dengan angka di sebelah kanannya, maka susunan angka itu menggunakan sistem penjumlahan.
Jika ada angka Romawi yang angka di sebelah kirinya kurang dari angka di sebelah kanannya, maka susunan angka itu menggunakan sistem pengurangan.
Berikut adalah cara menulis angka Romawi 60 dengan benar dikutip dari buku Ringkasan Matematika SD: Panduan Lengkap dan Praktis, Ir. Koeshartati Saptorini (2010:49),
ADVERTISEMENT
60 = 50 + 10 = L + X = LX
Cara menulis angka Romawi 60 dengan benar sesuai ketentuan diatas adalah LX.(DK)