Konten dari Pengguna

Cara Pesan Tiket Bioskop Online di TIX ID untuk Premiere XXI

Berita Terkini
Penulis kumparan
8 Agustus 2022 17:31 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Bioskop. Sumber: Pexels.com/Tima Miroshnichenko
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Bioskop. Sumber: Pexels.com/Tima Miroshnichenko
ADVERTISEMENT
Tahun 2022 ini, kita telah kembali dapat beraktivitas di tempat publik baik itu untuk olahraga, belajar, bekerja, maupun untuk nonton di bioskop. Walaupun demikian, protokol kesehatan tetap perlu diterapkan demi menjaga kesehatan bersama.
ADVERTISEMENT
Nah, untuk tetap menerapkan protokol kesehatan itu, memesan tiket nonton film secara online dapat menjadi solusi. Pasalnya, cara ini dapat menghindari kerumunan di loket pembelian tiket dan mempermudah kita untuk beli tiket sebelum datang ke bioskop.
Salah satu platform yang dapat digunakan untuk pesan tiket bioskop online adalah TIX ID. Bagaimana cara pesan tiket bioskop Online di TIX ID untuk Premiere XXI?

Cara Pesan Tiket Bioskop Online di TIX ID

Pesan tiket bioskop online di TIX ID terbilang cukup mudah. Langkah pertama yang perlu dilakukan sebelum melakukan pemesanan adalah mengunduh aplikasi TIX ID dan aplikasi DANA. Selanjutnya, lakukan langkah-langkah berikut ini.
Ilustrasi Pesan Tiket di TIX ID. Sumber: Pexels.com/Andrea Piacquadio
ADVERTISEMENT
Cara pesan tiket bioskop online di TIX ID itu mudah, bukan? TIX ID memudahkan Anda untuk mengecek jadwal tayang film, ketersediaan kursi, dan pilihan teater.
Pada masa seperti saat ini (08/08), memilih menonton film di Premiere memang dapat menjadi solusi untuk menjaga jarak aman. Pasalnya, jarak antarpenonton cukup jauh dan kursi lebih lega dibandingkan teater lainnya. Namun, semua itu kembali lagi pada preferensi Anda dan teman Anda saat menonton.
Tahukah Anda mengapa kita lebih menikmati nonton film di bioskop dibandingkan nonton sendiri di rumah? Femi Olivia (2010: 133) dalam bukunya yang berjudul Mengoptimalkan Otak Supaya Awet Muda menjelaskan bahwa berdasarkan penelitian dari para pakar University of Chicago diketahui,
ADVERTISEMENT
Menurut Anda, mana yang lebih asyik nonton film sendiri atau bersama teman? Tulis di kolom komentar, ya! (AA)