Konten dari Pengguna

Contoh CV Fresh Graduate dan Tips Membuatnya

Berita Terkini
Penulis kumparan
26 Juli 2021 16:45 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ilustrasi contoh CV fresh graduate, sumber gambar: https://www.freepik.com/
zoom-in-whitePerbesar
ilustrasi contoh CV fresh graduate, sumber gambar: https://www.freepik.com/
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Tips dan Trik Menghadapi Wawancara Kerja oleh Fatimah (2017: 16), Curiculum Vitae (CV) merupakan dokumen yang berisi tentan identias diri Anda secara singkat dan padat informasi. Layaknya senjata untuk berperang, keberadaan CV memegang peran yang krusial dalam menentukan apakah seseorang pantas diterima kerja atau tidak. Bagi fresh graduate, membuat CV yang menarik dan mengesankan tentu bukan hal yang mudah. Oleh karena itu, contoh CV fresh graduate sangat perlu diketahui oleh mereka yang baru lulus kuliah.
ADVERTISEMENT

Tips Membuat CV untuk Fresh Graduate

Berikut adalah tips membuat CV fresh graduate yang menarik dan berkualitas:
• Tuliskan pengenalan yang menarik
• Tambahkan kolom pencapaian dan kemampuan
• Cantumkan pengalaman organisasi dan magang
• Berikan informasi yang jujur
Contoh CV Fresh Graduate
ilustrasi contoh CV fresh graduate, sumber gambar: https://www.freepik.com/
Berikut adalah contoh CV fresh graduate yang dapat dijadikan referensi untuk melamar kerja:
Radita Putri (Fresh Graduate)
Halo, saya merupakan lulusan jurusan Bimbingan Konseling Islam di UIN Tulungagung 2021. Saya memiliki minat dan rasa ingin tahu yang besar di dunia pendidikan, khususnya konseling. Saya berharap dapat bekerja sesuai bakat dan studi ilmu yang telah saya tempuh di bangku perkuliahan.
Identitas Diri
• Nama: Radita Putri
• Tempat, tanggal lahir: Blitar, 27 Juni 1998
ADVERTISEMENT
• Domisili: Blitar
• Status: Belum Menikah
• Kewarganegaraan: Indonesia
• Tinggi badan: 159
• Berat badan: 60 kg
• Umur: 22)
Informasi Kontak
• Nomor telepon: 08584939930
• Alamat: Jln. Melati Sanan Kulon Blitar
• Website: raditaputri.my.id
• Instagram: @raditaputri
Pendidikan
• 2014-2017: MAN Kota Blitar
• 2017-2021: UIN Tulungagung (IPK 3,70)
Pengalaman Organisasi
• Wakil Ketua Pramuka MAN Kota Blitar (2015-2016)
• Anggota Pecinta Alam (2014-2017)
• Anggota Divisi Sosial HMJ Bimbingan Konseling (2017-2018)
• Ketua Divisi Literasi HMJ Bimbingan Konseling Islam (2018-2019)
Pengalaman Magang
• Relawan Konseling di SMA Bunga Bangsa (2017)
• Guru Pendamping di SMP Negeri 1 Srengat Blitar (2018)
• Guru Bimbingan Konseling di SD Negeri 1 Wonotirto (2020)
ADVERTISEMENT
Pencapaian
• Mahasiswa Berprestasi Non Akademik (2018)
• Juara 3 Lomba Karya Tulis Ilmiah Tema Konseling di Universitas Negeri Malang (2019)
• Penerima Beasiswa Bidikmisi (2017-2021)
Hobi
• Membaca
• Menulis
• Bercerita
Karakter
• Optimis
• Pantang menyerah
• Inovatif
• Analitis
Kemampuan Dasar
Curriousity
• Comunication skill
• Critical thinking
• Problem solving
Itulah contoh CV fresh graduate dan cara membuatnya. Meskipun Anda seorang fresh graduate, bukan berarti Anda tidak memiliki kesempatan yang sama untuk diterima kerja. Asalkan CV yang Anda buat menarik dan berkualitas, maka HRD akan tertarik untuk merekrut Anda. (DLA)