Konten dari Pengguna

Contoh Jadwal Pelajaran Kelas 10 Kurikulum Merdeka untuk Referensi

Berita Terkini
Penulis kumparan
21 Juli 2024 17:27 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Jadwal Pelajaran Kelas 10 Kurikulum Merdeka, sumber: unsplash/EdUs
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Jadwal Pelajaran Kelas 10 Kurikulum Merdeka, sumber: unsplash/EdUs
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Contoh jadwal pelajaran kelas 10 Kurikulum Merdeka untuk SD perlu diketahui oleh setiap guru. Jadwal tersebut bisa dijadikan panduan dalam menyusun jadwal pelajaran yang ideal sesuai kurikulum yang diterapkan saat ini.
ADVERTISEMENT
Kurikulum Merdeka adalah kurikulum dengan pembelajaran intrakurikuler yang beragam. Penerapan kurikulum ini diharapkan memberikan waktu yang cukup bagi siswa untuk mempelajari konsep sekaligus menguatkan kompetensi.

Jadwal Pelajaran Kelas 10 Kurikulum Merdeka

Ilustrasi Contoh Jadwal Pelajaran Kelas 10 Kurikulum Merdeka, sumber: unsplash/RafaelAtantya
Mengutip buku Transformasi Edukasi oleh Sulastri & Rosihan Anwar (2023), Kurikulum Merdeka memberi kesempatan kepada tenaga pendidik untuk mengetahui kompetensi masing-masing siswa. Hal ini memudahkan mereka dalam menyusun metode pembelajaran yang tepat sesuai kebutuhan dan minat siswa.
Adapun contoh jadwal pelajaran kelas 10 Kurikulum Merdeka yakni sebagai berikut.

1. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti

2. Pendidikan Pancasila

ADVERTISEMENT

3. Matematika

4. Bahasa Indonesia

5. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan

6. Seni dan Budaya

7. Ilmu Pengetahuan Alam

8. Ilmu Pengetahuan Sosial

ADVERTISEMENT

9. Bahasa Inggris

10. Bahasa Daerah

Contoh jadwal pelajaran kelas 10 Kurikulum Merdeka yang disebutkan di atas bisa digunakan sebagai panduan para guru. Dengan begitu, kegiatan belajar mengajar bisa berjalan optimal. (DLA)