Konten dari Pengguna

Contoh PCK PPG beserta Soal Latihannya

Berita Terkini
Penulis kumparan
14 Oktober 2024 17:30 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh PCK PPG. Foto: dok. Unsplash/Christin Hume
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh PCK PPG. Foto: dok. Unsplash/Christin Hume
ADVERTISEMENT
Contoh PCK PPG lengkap dengan soal dan kunci jawabannya dapat digunakan untuk bahan latihan bagi guru yang mengikuti program PPG. adanya program ini dilakukan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Dalam PPG atau program pendidikan profesi guru ini setiap guru diuji dengan beberapa kemampuan, salah satunya adalah kemampuan PCK atau Pedagogical Content Knowledge.

Contoh PCK PPG beserta Kunci Jawabannya untuk Latihan

Ilustrasi Contoh PCK PPG. Foto: dok. Unsplash/Christin Hume
Dikutip dari buku Manajemen Sumber Daya Manusia Pendidikan: Penguatan Tatakelola Kapasitas Pendidik dan Tenaga Kependidikan, Prof. DR. H. A. Rusdiana, M.M. (2021), program PPG atau Pendidikan Profesi Guru merupakan program pendidikan yang diselenggarakan setelah program sarjana atau sarjana terapan untuk mendapatkan sertifikat pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar, dan/atau pendidikan menengah.
Untuk menguji PCK (Pedagogical Content Knowledge), guru bisa mengerjakan soal. Berikut ini kumpulan contoh PCK PPG yang disajikan lengkap dengan soal dan kunci jawabannya.
ADVERTISEMENT
Itu dia beberapa contoh PCK PPG lengkap dengan soal dan kunci jawabannya untuk dijadikan sebagai bahan latihan sebelum tes. (DAP)