Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.86.0
Konten dari Pengguna
Contoh Soal Adiabatik dan Pembahasannya dalam Pelajaran IPA
13 Januari 2023 17:13 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Adiabatik merupakan salah satu materi yang dibahas dalam pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam, khususnya dalam pembahasan materi fisika. Untuk membantu Anda memahami materi adiabatik, mari kita simak ulasan lengkap mengenai pengertian dan contoh soal adiabatik yang disajikan lengkap dengan pembahasannya berikut ini.
ADVERTISEMENT
Contoh Soal Adiabatik dan Pembahasannya yang Mudah Dipahami
Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam atau yang dikenal dengan sebutan IPA merupakan salah satu pelajaran yang mengkaji secara khusus tentang fenomena yang terjadi di alam. Lebih lengkap, pembahasan mengenai kajian dalam pelajaran IPA dipaparkan dalam buku berjudul Algoritma Genetika: Teori dan Aplikasinya untuk Bisnis dan Industri yang disusun oleh Yandra Arkeman, Kudang Boro Seminar, Hendra Gunawan (2012: 68).
Dikutip dari buku tersebut bahwa pada dasarnya, ilmu pengetahuan terdiri atas ilmu pengetahuan alam dan ilmu pengetahuan sosial. Ilmu Pengetahuan Alam mengkaji tentang sifat atau karakter, hukum, susunan unsur, dan hubungan benda-benda alam. Ilmu yang termasuk dalam ilmu pengetahuan adalah ilmu fisika , kimia, biologi, dan derivasi atau cabang-cabangnya.
Dalam cabang ilmu fisika, terdapat materi yang membahas tentang pertukaran kalor, yaitu adiabatik. Proses adiabatik adalah proses perubahan keadaan sistem tanpa adanya pertukaran kalor dengan lingkungannya atau tidak ada kalor yang dilepas maupun yang diterima oleh gas tersebut sehingga Q = 0.
ADVERTISEMENT
Pemaparan mengenai proses adiabatik tersebut rupanya juga selaras dengan penjelasan yang tertulis dalam Fisika Dasar Berbasis STEM untuk Mahasiswa Biologi yang disusun oleh Dewi Wulandari, Destria Roza, Ahmad Shafwan S Pulungan (2022: 357). Tertulis dalam buku tersebut bahwa proses adiabatik adalah suatu proses perubahan keadaan gas dimana tidak ada kalor (Q) yang masuk atau keluar dari sistem.
Proses adiabatik ini dapat dilakukan dengan cara mengisolasi sistem menggunakan bahan yang tidak mudah menghantarkan kalor atau disebut juga bahan adiabatic, sedangkan badan yang bersifat mudah menghantarkan kalor disebut bahan diatermik. Untuk membantu Anda dalam memahami materi proses adiabatik, berikut ini contoh soal adiabatik yang disajikan lengkap dengan pembahasannya.
Suatu gas mengalami proses pemampatan secara adiabatik sehingga volume gas menjadi setengah volume awalnya. jika suhu awal gas adalah 127°C dan Konstanta laplace =1,4. Berapa suhu gas setelah proses pemampatan?
ADVERTISEMENT
Pembahasan:
Diketahui:
Ditanya: T2?
Jawaban:
Maka, Suhu akhir: 527,6 K atau 254,6 °C
Demikian penjelasan singkat tentang proses adiabatik lengkap dengan contoh soal adiabatik beserta pembahasannya yang mudah dipahami. Semoga bermanfaat dan dapat memperluas wawasan Anda khususnya dalam pelajaran IPA. (DAP)