Konten dari Pengguna

Contoh Soal Elastisitas Silang dalam Pelajaran Ekonomi beserta Penyelesaiannya

Berita Terkini
Penulis kumparan
13 September 2022 19:22 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Soal Elastisitas Silang. Foto: dok. Markus Spiske (Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal Elastisitas Silang. Foto: dok. Markus Spiske (Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
Elastisitas silang merupakan salah satu materi yang dibahas dalam pelajaran Ekonomi yang dikaji di sekolah, khususnya tingkat menengah. Untuk memudahkan Anda memahami apa itu elastisitas silang, mari kita simak pemaparan lengkap mengenai pengertian dan contoh soal elastisitas silang dalam ulasan berikut ini.
ADVERTISEMENT

Pengertian dan Contoh Soal Elastisitas Silang Lengkap dengan Penyelesaiannya

Dalam kajian Ilmu Ekonomi yang dipelajari di tingkat sekolah menengah hingga sekolah tinggi, terdapat berbagai pembahasan materi, salah satunya adalah mengenai elastisitas silang. Apa itu elastisitas silang? Pemaparan lengkap mengenai pengertian elastisitas silang dijelaskan dalam buku berjudul Konsep Dasar Ekonomi Pangan Dan Gizi yang disusun oleh Lalu Juntra Utama, SST., M.Si., ‎Anita Christina Sembiring, S.Gz., M.Si., ‎Astuti Nur, S.Gz., M.Kes. (2021: 59).
Tertulis dalam buku tersebut bahwa elastisitas silang adalah pengukuran perubahan jumlah permintaan atau barang terhadap perubahan harga barang lain. Jika hasil elastisitas positif menunjukkan hubungan kedua barang adalah substitusi karena pada saat harga barang y naik, maka permintaan barang x akan meningkat pula.
ADVERTISEMENT
Ilustrasi Contoh Soal Elastisitas Silang. Foto: dok. Towfiqu barbhuiya (Unsplash.com)
Masih dalam buku yang sama juga disebutkan bahwa elastisitas silang negatif menunjukkan hubungan kedua barang adalah komplementer karena permintaan barang x akan mengalami peningkatan jika harga barang y turun.
Secara ringkas, ketiga elastisitas tersebut dipaparkan dalam poin berikut:
Ilustrasi Contoh Soal Elastisitas Silang. Foto: dok. Alexander Grey (Unsplash.com)
Untuk memudahkan Anda dalam memahami materi elastisitas silang, mari kita simak salah satu contoh soal elastisitas silang yang disajikan lengkap dengan pembahasan jawabannya yang mudah dipahami:
ADVERTISEMENT
Pembahasan lengkap mengenai pengertian beserta contoh soal elastisitas silang yang dikaji dalam pelajaran Ekonomi ini dapat memperluas pengetahuan Anda mengenai pengetahuan Ekonomi secara umum, khususnya elastisitas silang. (DAP)
ADVERTISEMENT