Konten dari Pengguna

Contoh Soal Redoks dan Jawabannya Kelas 12 SMA di Pelajaran Kimia

Berita Terkini
Penulis kumparan
5 September 2023 19:04 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Soal Redoks dan Jawabannya Kelas 12. Sumber: Unsplash /Tamarcus Brown
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal Redoks dan Jawabannya Kelas 12. Sumber: Unsplash /Tamarcus Brown
ADVERTISEMENT
Murid sekolah banyak yang mencari contoh soal redoks dan jawabannya kelas 12. Terlebih lagi saat menjelang UTS maupun UAS. Materi mengenai reaksi redoks termasuk ke dalam pelajaran kimia.
ADVERTISEMENT
Materi ini dianggap sulit oleh sebagian murid. Hal itu karena ada banyak teori, rumus, serta simbol yang perlu dipelajari dan dihafal.

Mengenal Redoks dalam Kimia

Ilustrasi Contoh Soal Redoks dan Jawabannya Kelas 12. Sumber: Unsplash/Tamarcus Brown
Bagi murid jurusan IPA, redoks pasti sudah tidak asing lagi untuk didengar. Dikutip dari buku Jurus Sakti Menaklukkan Kimia SMA 1, 2, & 3, Widiakongko dan Sugitono (2010), redoks adalah akronim dari reduksi dan oksidasi. Redoks adalah salah satu reaksi kimia yang ada pada proses elektrokimia.
Dalam pelajaran kimia, redoks memiliki beberapa ciri. Ciri tersebut yaitu memiliki unsur bebas yang dapat dicontohkan, seperti klorin, oksigen, cuprun, dan sebagainya.
Ciri selanjutnya adalah memiliki perubahan bilangan oksidasi serta memiliki reduktor dan oksidator. Selain memiliki ciri, ternyata redoks atau reduksi dan oksidasi memiliki fungsi untuk kehidupan sehari-hari.
ADVERTISEMENT
Fungsi dari reaksi redoks biasanya digunakan untuk memahami proses terjadinya korosi pada logam tertentu dan cara untuk mencegahnya. Fungsi lain dari reaksi redoks adalah untuk memahami fenomena oksidasi pada makanan di dalam sel dan reaksi fotosintesis.

Contoh Soal Redoks dan Jawabannya Kelas 12 SMA

Setelah memahami pengertian, ciri, dan fungsi redoks, murid harus mengerjakan beberapa soal. Berikut contoh soal redoks dan jawabannya kelas 12 yang dapat digunakan untuk berlatih mengerjakan soal di rumah.
ADVERTISEMENT
Itu tadi adalah dua contoh soal redoks dan jawabannya kelas 12 yang dapat digunakan sebagai materi belajar. Jika bingung dengan materi yang disampaikan, jangan segan untuk bertanya kepada guru agar dapat lebih reaksi redoks. (FAR)