Konten dari Pengguna

Contoh Soal Tes Kesehatan Jasmani dan Rohani Lengkap

Berita Terkini
Penulis kumparan
28 Desember 2023 20:35 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Soal Tes Kesehatan Jasmani dan Rohani. Foto: dok Unsplash/Ben Mullins
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal Tes Kesehatan Jasmani dan Rohani. Foto: dok Unsplash/Ben Mullins
ADVERTISEMENT
Contoh soal tes kesehatan jasmani dan rohani menjadi materi yang dapat dipelajari sebelum menghadapi tes. Dengan demikian, para peserta bisa lebih siap saat mengerjakannya.
ADVERTISEMENT
Biasanya tes kesehatan jasmani dan rohani ini tercantum dalam rangkaian tes keswa atau kesehatan jiwa. Tes ini diujikan sebagai seleksi calon anggota TNI atau Polri.

Kumpulan Contoh Soal Tes Kesehatan Jasmani dan Rohani

Ilustrasi Contoh Soal Tes Kesehatan Jasmani dan Rohani. Foto: dok Unsplash/Nguyen Dang Hoang Nhu
Dikutip dari buku berjudul Top Bank Semua Jenis Soal Tes Masuk TNI POLRI Paling Akurat, Wulan Sasmita (2016: 47), seleksi kesehatan jiwa disebut juga juga dengan keswa. Seleksi kesehatan jiwa dilakukan dalam proses seleksi calon anggota TNI atau Polri.
Seleksi kesehatan jiwa tahap I digunakan untuk mengetahui kesehatan jiwa (psikologis) calon Polri. Seleksi kesehatan tahap I diadakan di tingkat daerah.
Pada seleksi kesehatan jiwa, peserta seleksi akan menjumpai tes tertulis berupa pertanyaan yang bersifat pengalaman pribadi dengan jawaban “iya” atau “tidak.”
ADVERTISEMENT
Untuk memudahkan calon peserta tes dalam menghadapi ujian, berikut ini adalah kumpulan contoh soal tes kesehatan jasmani dan rohani.
ADVERTISEMENT
Dengan berbekal materi contoh soal tes kesehatan jasmani dan rohani ini peserta seleksi dapat mempersiapkan diri lebih matang. Semoga berhasil. (DAP)