Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.95.1
Konten dari Pengguna
Contoh Tata Ibadah Natal 2024 Gereja Kristen Protestan
16 Desember 2024 21:12 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Ibadah Natal merupakan momen yang spesial dan ditunggu-tunggu oleh umat Kristen di seluruh dunia. Contoh tata ibadah Natal 2024 biasanya akan sedikit berbeda dengan ibadah Minggu atau hari-hari biasa.
ADVERTISEMENT
Hal ini karena Natal merupakan momen setahun sekali. Liturgi yang digunakan pun terasa lebih spesial. Tiap denominasi gereja biasanya memiliki tata ibadah sendiri-sendiri.
Contoh Tata Ibadah Natal 2024
Berdasarkan buku Semua Tentang Natal, Frejhon Cleimen Lasatira (2020), Natal menjadi salah satu perayaan tertua yang terdapat dalam ajaran Kristen. Perayaan tersebut mempunyai tujuan utama yakni untuk memperingati kelahiran Yesus Kristus dalam wujud manusia ke dunia.
Saat Natal tiba, umat Kristiani akan beribadah di gereja. Biasanya umat akan beribadah di tangal 24 malam dan tanggal 25. Berikut ini contoh tata ibadah Natal 2024 dikutip dari paket-natal.sabda.org.
1. Persiapan
ADVERTISEMENT
2. Panggilan Beribadah
3. Votum
4. Salam
5. Kata Pembuka
6. Pengakuan Doa
7. Berita Anugerah
8. Pelayanan Firman
9. Persembahan
10. Pengutusan dan Berkat
Contoh Susunan Acara Natal
Susunan ibadah seperti di atas biasanya dilakukan di gereja GKI maupun GKJ. Sementara itu, gereja karismatik akan memiliki tata cara yang berbeda. Berikut contohnya.
ADVERTISEMENT
Baca juga: 3 Susunan Acara Natal yang Inovatif
Itulah contoh tata ibadah Natal 2024 versi gereja Kristen Protestan. Tata ibadah ini hanya panduan dan tidak harus dilaksanakan persis 100%. Biasanya tiap denominasi gereja memiliki liturginya masing-masing. (SASH)