Konten dari Pengguna

Cooperative Learning: Pengertian, Metode, dan Contoh Model Pembelajaran Ini

Berita Terkini
Penulis kumparan
6 November 2024 22:20 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi untuk Cooperative Learning. Sumber: Unsplash/Kenny Eliason
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi untuk Cooperative Learning. Sumber: Unsplash/Kenny Eliason
ADVERTISEMENT
Cooperative learning adalah metode pembelajaran yang sangat baik untuk diterapkan. Setiap peserta didik tentunya memiliki kemampuan yang berbeda-beda. Untuk itu, guru perlu menerapkan metode pembelajaran yang sesuai.
ADVERTISEMENT
Di dalam ruang kelas, peserta didik dari berbagai latar belakang berkumpul untuk belajar. Pendidik harus bisa mengatasi keragaman yang ada, salah satunya dengan metode pembelajaran berbasis kerja sama.

Pengertian dan Metode Cooperative Learning

Ilustrasi untuk Cooperative Learning. Sumber: Unsplash/Haseeb Modi
Mengutip dari Cooperative Learning Model STAD dalam Pembelajaran Bangun Datar, Kusumaningsih (2022:33), pengertian pembelajaran kooperatif atau cooperative learning adalah metode pembelajaran atau strategi dalam belajar dan mengajar yang menekankan pada sikap atau perilaku bersama dalam bekerja.
Pembelajaran ini menekankan keterlibatan seluruh siswa dengan kegiatan diskusi kelompok kecil. Kelompok kecil ini terdiri dari beberapa siswa dengan kemampuan berbeda. Dengan begitu, akan terjalin kerja sama dan siswa bisa saling membantu untuk menyelesaikan masalah.
Terdapat beberapa metode pembelajaran kooperatif sebagai berikut.
ADVERTISEMENT

1. Metode STAD

Metode STAD adalah metode pembelajaran yang dikembangkan oleh Robert Slavin. Pendidik dapat menggunakan metode ini untuk memberikan tugas mingguan kepada peserta didik.

2. Metode Jigsaw

Metode ini mirip dengan metode STAD. Adapun penerapannya adalah sebagai berikut.

3. Metode Picture and Picture

Sesuai dengan namanya, metode picture and picture menggunakan gambar supaya siswa lebih tertarik dengan materi yang sedang dibahas. Metode ini akan lebih optimal jika diterapkan untuk pelajaran sains.

Contoh Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif

Ilustrasi untuk Cooperative Learning. Sumber: Unsplash/Sam Balye
Berikut adalah contoh penerapan pembelajaran kooperatif metode jigsaw pada mata pelajaran Fisika.
ADVERTISEMENT
Demikian pembahasan tentang cooperative learning yang meliputi pengertian, metode, dan contoh model pembelajarannya. Semoga bermanfaat. (KRIS)