Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Definisi, Persamaan, dan Lawan Kata Cerdik dalam Bahasa Indonesia
8 Mei 2023 17:20 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Bahasa Indonesia merupakan bahasa nasional bagi masyarakat Indonesia sekaligus menjadi mata pelajaran wajib di setiap jenjang pendidikan. Dalam bahasa Indonesia, ada berbagai materi yang harus dipahami dengan baik. Salah satunya adalah persamaan dan lawan kata. Contohnya seperti persamaan dan lawan kata cerdik.
ADVERTISEMENT
Dengan mengetahui persamaan dan lawan kata tersebut, maka seseorang bisa lebih leluasa dalam berkomunikasi, baik secara lisan maupun tulisan. Sebab, kosakata yang diketahuinya lebih bervariasi dan dapat menyesuaikan dengan konteks topik yang sedang dibahas.
Persamaan dan Lawan Kata Cerdik dalam Bahasa Indonesia
Mengutip dari laman KBBI Online, kata cerdik memiliki arti cepat mengerti (tentang situasi dan sebagainya) dan pandai mencari pemecahannya dan sebagainya; panjang akal; banyak akalnya (tipu muslihatnya); licik; serta licin.
Adapun untuk lawan kata cerdik yang benar dalam bahasa Indonesia antara lain tolol, bebal, bego, beloh, berat kepala, bodoh, bongak, dongok, dungu, goblok, otak udang, pandir, tumpul, lurus, pekat, sulit, jujur, gelap, dan juga ceroboh. Sedangkan persamaan dari kata cerdik adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Baca Juga: Pengertian dan Lawan Kata Oposisi
Itu dia informasi singkat tentang definisi, persamaan, dan juga lawan kata cerdik dalam bahasa Indonesia yang benar. Semoga bermanfaat, ya. (Anne)